Kisi-kisi Soal Ujian Madrasah UM IPA Kelas 9 MTs Plus Kunci Jawaban Terbaru 2022

- 13 April 2022, 06:25 WIB
20 kunci jawaban dan kisi-kisi soal Ujian Madrasah UM IPA kelas 9 MTs tahun ajaran 2022 yang dapat kalian pelajari dan pahami
20 kunci jawaban dan kisi-kisi soal Ujian Madrasah UM IPA kelas 9 MTs tahun ajaran 2022 yang dapat kalian pelajari dan pahami /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/geralt / 24058 images

A. Stomata
B. Batang
C. Xilem
D. Floem

Jawaban: C

9. Berikut ini langkah terjadinya proses inspirasi yaitu….

A. Otot-otot eksternal tulang rusuk dan diafragma mengalami kontraksi
B. Otot-otot eksternal tulang rusuk mengalami kontraksi dan diafragma mengalami relaksasi
C. Otot-otot eksternal tulang rusuk mengalami relaksasi dan diafragma mengalami kontraksi
D. Otot-otot eksternal tulang rusuk dan diafragma mengalami relaksasi

Jawaban: A

10. Jika suatu ekosistem air tawar tercemar insektisida kadar terbesar penimbunan . bahan pencemar akan terdapat pada

A. Ikan Besar
B. Ikan kecil
C. Air Tawar
D. Fitoplankton

Jawaban: A

11. Sel yang mempunyai inti sel akan tetapi inti sel tersebut tidak diselubungi membran inti disebut dengan …..

A. Sel eukariotik
B. Sel prokariotik
C. Sel tubuh
D. Sel darah merah

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah