40 Kisi-kisi Soal Ujian Madrasah UM US PKn Kelas 9 SMP MTs, Full Kunci Jawaban Pendidikan Kewarganegaraan 2022

- 16 April 2022, 08:30 WIB
Ilustrasi - 40 Kisi-kisi Soal Ujian Madrasah UM US PKn Kelas 9 SMP MTs, Full Kunci Jawaban Pendidikan Kewarganegaraan 2022
Ilustrasi - 40 Kisi-kisi Soal Ujian Madrasah UM US PKn Kelas 9 SMP MTs, Full Kunci Jawaban Pendidikan Kewarganegaraan 2022 /PEXELS/Pixabay

5. Perhatikan uraian berikut!

(a) Peri kemanusiaan
(b) Peri kebangsaan
(c) Peri kerakyatan
(d) Kesejahteraan sosial
(e) Peri ketuhanan

Tata urutan dasar negara yang diperkenalkan Moh. Yamin pada sidang BPUPKI pada tanggal 29 mei 1945 adalah .....

A. (b), (a), (e), (c) dan (d)
B. (a), (c), (d), (b) dan (e)
C. (c), (a), (d), (e) dan (b)
D. (d), (a), (c), (b) dan (e)

Jawaban: A

6. Agar tercapainya kehidupan yang tertib dan adil tentu diperlukan norma. pada hakikatnya norma ialah ....

A. kepentingan yang dimiliki oleh setiap individu
B. aturan hidup yang menjadi pedoman bertingkah laku bagi manusia
C. ketentuan yang membatasi hak-hak dari setiap individu
D. sanksi bagi perilaku warga yang menggangu atau merugikan orang lain

Jawaban: B

7. Apa tujuan dari bekerjasama...

A. menyelesaikan pekerjaan dengan lebih baik dan cepat
B. menunjukkan kelebihan dan kekurangan yang dimilki setiap individu
C. membutuhkan dan menggantungkan diri pada bantuan orang lain
D. mewujudkan jati dirinya sebagai ciptaan Tuhan yang paling sempurna

Jawaban: A

8. Contoh nilai dari sila kedua yang ada pada Pancasila, ialah ....

A. menghormati antarumat beragama
B. mengakui setiap manusia memiliki
harkat martabat yang sederajat
C. mengembangkan rasa bangga berbangsa dan bertanah air Indonesia
D. mengutamakan gotong royong dan kerja sama dengan semangat kekeluargaan

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah