TERBARU! Contoh Soal PAT UAS PAS PKN Kelas 7 SMP MTs Tahun 2022, Lengkap Kunci Jawaban Kisi-kisi

- 16 Mei 2022, 21:10 WIB
Simak contoh soal dan kunci jawaban PAS Mapel IPS kelas 7 SMP MTs Semester 2, bagian 3 terbaru 2022 berikut ini
Simak contoh soal dan kunci jawaban PAS Mapel IPS kelas 7 SMP MTs Semester 2, bagian 3 terbaru 2022 berikut ini /pixabay/

Jawaban: A

2. Membedakan golongan bangsa berdasarkan ciri-ciri fisik dan keturunan seperti warna kulit, rambut, bentuk wajah, dan ciri fisik lainnya disebut …

a. Gender
b. Ras
c. Etnik
d. Budaya

Jawaban: B

3. Sifat atau paham yang menganggap kelompok atau golongannya merupakan yang paling baik dan golongan lain tidak lebih baik disebut dengan …

a. Individualisme
b. Rasisme
c. Etnosentrisme
d. Egoisme

Jawaban: c

4. Semboyan Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah …

a. Jujur dan adil
b. Persatuan Indonesia
c. Tut Wuri Handayani
d. Bhineka Tunggal Ika

Jawaban: d

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah