SOAL PAT Matematika Kelas 4 SD MI dan Kunci Jawaban UKK MTK Semester 2 Tahun 2022

- 24 Mei 2022, 19:40 WIB
Ilustrasi kunci jawaban tema 8 kelas 3 SD MI halaman 124.
Ilustrasi kunci jawaban tema 8 kelas 3 SD MI halaman 124. /Pexels.com/Lilartsy

MANTRA SUKABUMI - Hallo adik-adik, sudah siapkah menghadapi PAT (Penilaian Akhir Tahun) semester 2 Tahun 2022?

Dijadwalkan PAT Tahun 2022 akan dilaksanakan pada Bulan Juni mendatang, namun pelaksanaan tidak akan serentak tergantung sekolah masing-masing.

Bagi Adik-adik kelas 4 SD MI, disarankan untuk mempelajari contoh soal PAT pelajaran Matematika (MTK) di bawah ini.

Baca Juga: Bocoran Soal PAS PAT Prakarya Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Kurikulum 2013, Full Kunci Jawaban

Ulanga Kenaikan Kelas atau UKK bisa adik-adik persiapkan mulai dari sekarang, maka simak 25 soal Matematika dan kunci jawaban dalam bentuk pilihan ganda di bawah ini.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Selasa, 24 Mei 2022 simak inilah soal dan kunci jawaban PAT Matematika kelas 4 SD MI.

1. Perbandingan kelereng A : B = 2 : 3. Perbandingan kelereng B : C = 6 : 5. Jika jumlah kelereng mereka bertiga 60 butir, maka kelereng B sebanyak .... butir

a. 16
b. 20
c. 24
d. 28

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x