Kisi-kisi Soal UKK PAT Tema 6 Kelas 1 SD MI Semester 2 dan Kunci Jawaban Serta Ulasan Pilihan Ganda K13

- 26 Mei 2022, 06:00 WIB
Kisi-kisi Soal UKK PAT Tema 6 Kelas 1 SD MI Semester 2 dan Kunci Jawaban Serta Ulasan Pilihan Ganda K13
Kisi-kisi Soal UKK PAT Tema 6 Kelas 1 SD MI Semester 2 dan Kunci Jawaban Serta Ulasan Pilihan Ganda K13 /Pexels.com /Kindel Media

MANTRA SUKABUMI - Inilah kisi-kisi soal UKK PAT Tema 6 kelas 1 SD MI semester 2 dan kunci jawaban serta ulasan Pilihan Ganda (PG) K13.

Kisi-kisi soal UKK PAT Tema 6 ini kami bagikan untuk adik-adik kelas 1 SD MI sebagai gambaran pertanyaan-pertanyaan yang akan dihadapi nanti.

Adik-adik juga dapat menjadikan kisi-kisi soal UKK PAT Tema 6 tersebut untuk tambahan belajar dan referensi serta latihan agar wawasan dan keterampilan adik-adike kelas 1 semakin mahir.

Baca Juga: Bank Soal PAI Kelas 6 SD MI Kunci Jawaban UAS PAS K13 Ajaran Tahun 2022 Lengkap Bocoran

Sehingga dengan demikian nilai adik-adik kelas 1 SD MI akan memuaskan bahkan lebih dari yang diharapkan hingga prestasi kalian juga ikut meningkat.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Kamis, 26 Mei 2022, berikut kisi-kisi soal UKK PAT Tema 6 kelas 1 SD MI semester 2 ini yang dapat kami bahas.

1. Lambang sila ketiga Pancasila adalah pohon ….

a. Beringin
b. Kelapa
c. Apel

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah