20 Soal PAS Pilihan Ganda Kelas 7 SMP Pelajaran PKN, disertai Kunci Jawaban UAS Semester 2 Tahun 2022

- 26 Mei 2022, 07:40 WIB
Ilustrasi 20 Soal PAS Pilihan Ganda Kelas 7 SMP Pelajaran PKN, disertai Kunci Jawaban UAS Semester 2.
Ilustrasi 20 Soal PAS Pilihan Ganda Kelas 7 SMP Pelajaran PKN, disertai Kunci Jawaban UAS Semester 2. /*/Pixabay/Sarah Dietz

Jawaban: B

Baca Juga: Bocoran 10 Kunci Jawaban Essay Soal UAS PAS PAT IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2, Berikut Soalnya

2. Lembaga yang memiliki wewnang mengubah UUD adalah……………
a. MPR
c. DPR
b. presiden
d. MA

Jawaban: A

3. Salah satu manfaat adanya peraturan perundang- undangan adalah………………
a. menghambat kreatifitas masyarakat
b. mengatur kehidupan masyarakat c. menjaga keamanan dan ketertiban
d. memperluas KKN

Jawaban: B

4. UUD 1945 isinya telah banyak mengalami perubahan,hal ini disebabkan…………
a. masyarakat yang senantiasa berkembang
b. anjuran pemerintah
c. tuntutan masyarakat yang meminta untuk dirubah
d. disesuaikan dengan dinamika perkembangan masyarakat

Jawaban: D

5. Tindakan korupsi bertentangan dengan perbuatan pancasila pada sila ke………….
a. satu dan dua
c. empat dan lima
b. satu dan lima
d. dua dan lima

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah