TERUPDATE! 30 Soal PAT Mapel IPA Kelas 8 SMP MTs, Oksigen dari Paru-paru Diedarkan ke Seluruh Tubuh Melalui?

- 26 Mei 2022, 14:40 WIB
Kumpulan 30 soal PAT dan UAS semster 2 mata pelajaran IPA kelas 8 SMP MTs lengkap dengan kunci jawaban terupdate
Kumpulan 30 soal PAT dan UAS semster 2 mata pelajaran IPA kelas 8 SMP MTs lengkap dengan kunci jawaban terupdate /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/Geralt

20. Pak Amin terjatuh dan mengalami patah tulang yang cukup serius. Menurut analisis dokter, hal ini terjadi karena tulang Pak Amin mengalami keropos. Kelainan yang diderita Pak Amin dan penyebabnya adalah.....
A. Aterosklerosis, karena kekurangan vitamin D
B. Osteoporosis, karena kekurangan unsur kalium
C. Aterosklerosis, karena kekurangan unsur besi
D. Osteoporosis, karena kekurangan unsur kalsium

21. Berikut ini adalah pembuluh darah yang membawa darah bersih, yaitu.....
A. Vena cava superior
B. Vena cava inferior
C. Vena pulmonalis
D. Arteri pulmonalis

22. Di organ lambung terjadi pencernaan makanan secara.....
A. Mekanik, kimiawi, dan biologi
B. Kimiawi saja
C. Mekanik saja
D. Mekanik dan kimiawi

23. Berikut ini adalah hewan yang mengalami metamorphosis sempurna adalah.....
A. Kecoa dan capung
B. Belalang dan semut
C. Jangkrik dan kupu-kupu
D. Lebah madu dan lalat

24. Oksigen dari paru-paru akan diedarkan ke seluruh sel tubuh oleh.....
A. Eritrosit
B. Plasma darah
C. Leukosit
D. Limfosit

25. Bahan kimia di bawah ini yang merupakan pembersih adalah.....
A. Insektisida
B. Sabun cair
C. Deodoran
D. Parfum

26. Berikut ini adalah bahan alami yang dapat digunakan sebagai pewarna makanan yaitu.....
A. Merica, daun salam
B. Kunyit, daun suji
C. Kunyit, daun salam
D. Lengkuas, bawang merah

27. Salah satu efek penggunaan zat adiktif adalah menimbulkan rasa segar dan bersemangat, yang disebut.....
A. Stimulan
B. Halusinogen
C. Depresan
D. Mabuk

Baca Juga: SOAL UKK PAT Tema 5 Kelas 1 SD MI Semester 2 dan Kunci Jawaban PG Terupdate K13 Tahun Pelajaran 2021-2022

28. Seseorang yang menderita anemia sering mengalami sesak nafas karena.....
A. Kurangnya hemoglobin pada sel darah merah
B. Kurangnya sel darah dalam plasma darah
C. Tidak adanya sel darah putih
D. Tidak adanya fibrinogen

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah