35 Soal PAT UKK Tema 7 Kelas 4 SD MI dan Kunci Jawaban Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun 2022 Terpercaya

- 26 Mei 2022, 19:40 WIB
Kumpulan 35 soal PAT dan UKK Tematik Tema 7 kelas 4 SD MI semester 2 lengkap dengan kunci jawaban terpercaya
Kumpulan 35 soal PAT dan UKK Tematik Tema 7 kelas 4 SD MI semester 2 lengkap dengan kunci jawaban terpercaya /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/MoteOo / 134 images

Jawaban: d.

17. Salah satu penyebab banyaknya suku bangsa yang ada di Indonesia adalah ….
a. Indonesia merupakan negara di katulistiwa
b. Indonesia memiliki ribuan pulau
c. Indonesia memiliki penduduk yang ramah
d. Indonesia memiliki lautan yang luas

Jawaban: b

18. Tanda tempo Moderato mempunyai arti lambat, yaitu setiap menitnya terdiri dari ….
a. 60 ketukan
b. 70 ketukan
c. 80 ketukan
d. 100 ketukan

Jawaban: a.

19. Tangga nada yang menggunakan lima nada dinamakan tangga nada ….
a. Diatonis
b. Tritatonis
c. Pentatonis
d. Hexatonis

Jawaban: c.

20. Lagu Satu Nusa Satu Bangsa termasuk lagu ….
a. Daerah
b. Asing
c. Nasional
d. Kemerdekaan

Jawaban: c.

Baca Juga: Jadwal Pendaftaran Seleksi Ujian Mandiri 2022 Perguruan Tinggi Negeri, Lengkap Rincian Biaya

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah