Kumpulan Soal PAT PAS UAS Geografi dan Kunci Jawaban Kelas 10 SMA MA SMK Semester 2 Tahun Pelajaran 2021-2022

- 30 Mei 2022, 12:55 WIB
Kumpulan soal PAT PAS UAS Geografi dan kunci jawaban kelas 10 SMA MA SMK semester 2 tahun pelajaran 2022
Kumpulan soal PAT PAS UAS Geografi dan kunci jawaban kelas 10 SMA MA SMK semester 2 tahun pelajaran 2022 /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/PIRO4D / 2525 images

Baca Juga: 12 SOAL ESSAY Singkat! UTS PTS Geografi Kelas 10 SMA MA Pilihan Ganda Semester 2 Perisapan Ujian

5. Naiknya suatu dataran sehingga permukaan laut mengalami penurunan merupakan akibat dari proses….

A. vulkanisme
B. orogenesis
C. epirogenesa negatif
D. gempa bumi
E. epirogenesa positif

Jawaban: C

6. Litosfer (kulit bumi) yang terletak di atas lapisan pengantara terdiri atas dua bagian salah satu diantaranya adalah lapisan
Sial (silisium dan aluminium) dengan unsur senyawanya adalah....

A. A12O3
B. A12o3
C. A2o3
D. A3O1
E. 2o3

Jawaban: A

7. Batuan yang berasal dari magma disebut….

A. beku
B. malihan
C. metamorf
D. sedimen
E. obsidian

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah