Kisi-kisi Soal dan Kunci Jawaban PAT Tema 8 Kelas 4 SD MI Semester 2, Beserta Ulasan Sesuai KI KD K13

- 31 Mei 2022, 05:40 WIB
Kisi-kisi Soal dan Kunci Jawaban PAT Tema 8 Kelas 4 SD MI Semester 2, Beserta Ulasan Sesuai KI KD K13
Kisi-kisi Soal dan Kunci Jawaban PAT Tema 8 Kelas 4 SD MI Semester 2, Beserta Ulasan Sesuai KI KD K13 /Unsplash/Van Tay Media

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini soal dan kunci jawaban PAT Tema 8 kelas 4 SD MI semester 2 beserta ulasan sesuai KI KD K13.

Dalam artikel ini kami akan mengulas kisi-kisi soal dan kunci jawaban PAT Tema 8 untuk kalian yang sedang duduk di bangku kelas 4 SD MI.

Kisi-kisi soal dan kunci jawaban PAT Tema 8 tersebut di tujukan untuk adik-adik kelas 4 SD MI yang sebentar lagi akan menghadapi ujian semester 2.

Baca Juga: Bocoran Soal PAT UKK Tema 7 dan Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Semester 2 K13 TA 2021-2022

Soal-soal pada artikel ini disusun dan dibuat dengan berpedoman pada Kompetensi Inti yang terdapat dalam standar kurikulum yakni 2013.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Selasa, 31 Mei 2022, berikut soal dan kunci jawaban PAT Tema 8 kelas 4 SD MI semester 2 yang dapat kami bahas.

1. Tokoh dalam cerita yang mempunyai sifat baik dinamakan ….
a. Tokoh antagonis
b. Tokoh tritagonis
c. Tokoh melankolis
d. Tokoh protagonis
Jawaban: d

2. Lagu-lagu daerah di bawah ini yang bertempo lambat adalah ….
a. Ampar-ampar pisang
b. Bubui Bulan
c. Gundhul-gundhul pacul
d. Yamko rambe yamko
Jawaban: b

3. Pada musim hujan, para tetangga Rudi banyak yang mulai menanam padi. Kegiatan para tetangga Rudi termasuk kegiatan ekonomi berupa ….
a. Produksi
b. Distribusi
c. Konsumsi
d. Eksplorasi
Jawaban: a

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah