TERBARU! 20 Contoh Soal PAT PAS UKK PKN Kelas 11 SMA MA Semester 2 Kurikulum 2013

- 31 Mei 2022, 11:00 WIB
Kumpulan 20 Contoh Soal PAT PAS UKK PKN Kelas 11 SMA MA Semester 2 Kurikulum 2013
Kumpulan 20 Contoh Soal PAT PAS UKK PKN Kelas 11 SMA MA Semester 2 Kurikulum 2013 /*/Mantrasukabumi.com/PIXABAY/lil_foot_ / 4 images

15. Keikutsertaan Indonesia dalam menjaga keamanan dan perdamaian dunia diwujudkan dalam bentuk .....
A. Pengirim pasukan garuda untuk membantu salah satu negara
B. Pengirim pasukan garuda atas permintaan PBB
C. Pengiriman petugas diplomat ke negara yang bersengketa
D. Pengiriman utusan yang membawa misi perdamaian
E. Menghindari persengketaan dengan negara-negara

Jawaban: D. Pengiriman utusan yang membawa misi perdamaian

16.Indonesia menjadi anggota PBB pada tahun .....

A. 1960
B. 1950
C. 1945
D. 1965
E. 1970

Jawaban: A.1960

17.Indonesia merupakan negara dengan jumlah penduduk terbesar ke-4 setelah Cina, India, dan Amerika Serikat. Menurut Badan Pusat Statistik pada 1 Juli 2015 penduduk Indonesia mencapai 255. 461.700 jiwa. Dengan penduduk yang begitu besar penting untuk bangsa Indonesia menyadari makna persatuan dan kesatuan bangsa sehingga terciptanya kerukuan antar bangsa. Persatuan adalah .....

A. satu keesaan ataupun sifat tunggal.persatuan dan kesatuan
B. perserikatan, ikatan, atau gabungan beberapa bagian yang sudah bersatu
C. masyarakatnya mempunyai jiwa nasionalisme dan patriotisme
D. Membina keserasian dan keseimbangan
E. Saling mengasihi, saling membina dan saling memberi

Jawaban: B. perserikatan, ikatan, atau gabungan beberapa bagian yang sudah bersatu

Baca Juga: TERBARU! 20 Contoh Soal PAT PAS UKK PKN Kelas 11 SMA MA Semester 2 Kurikulum 2013

18.Berikut kerjasama ASEAN di bidang budaya, kecuali .....
A. Tukar menukar pelajar
B. Pemberantasan buta huruf
C. Penanggulangan bencana alam
D. Festival lagu dan kesenian antarnegara anggota ASEAN
E. Pelaksanaan pameran seni tradisional

Jawaban: C

19.Gerakan Negara Nonblok merupakan organisasi yang lahir dari perkembangan politik internasional yang dilatarbekangi oleh .....

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah