SOAL UAS PAS Kelas 7 SMP MTs Pelajaran IPA Semester 2, Berikut Kunci Jawaban Dijamin Terpercaya

- 3 Juni 2022, 10:50 WIB
Ilustrasi kunci jawaban tema 1 kelas 4 SD MI halaman 35, 36, 39, 40, 42, 43, dan 44.
Ilustrasi kunci jawaban tema 1 kelas 4 SD MI halaman 35, 36, 39, 40, 42, 43, dan 44. /Pexels.com/Ylanite Koppens

11. Limbah pabrik secara serius dipahami dapat menimbulkan kerusakan dan pencemaran, maka cara paling cermat untuk mengatasinya adalah dengan …

A. mengolah limbah pabrik sebelum dibuang
B. menutup industri terkait
C. membuang limbah pabrik ke tanah kosong
D. membatasi aktivitas pabrik

Jawaban: A

12. Tumbuhan secara fisiologis memiliki kemampuan untuk memperbaiki kondisi udara, oleh sebab itu, dikarenakan kemampuan dalam hal … ini, banyak kota besar yang menanam pohon di sepanjang jalan.

A. fermentasi
B. transpirasi
C. fotosintesis
D. eksresi

Jawaban: B

13. Suatu gas yang memiliki rumus kimia CO2, dalam kaitannya dengan efek rumah kaca, memiliki pengaruh yakni menimbulkan …

A. Menurunnya suhu laut
B. Berkurangnya gas O2
C. Naiknya suhu permukaan bumi
D. Bertambahnya gas bermanfaat

Jawaban: C

14. Banyak hal yang apabila dikaji dengan baik dapat menjadi pencegah efek rumah kaca, salah satu hal simple yang dapat dilakukan oleh kita adalah …

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah