25 Contoh Soal PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2, Prediksi Kunci Jawaban PAT Tahun 2022 sesuai K13

- 4 Juni 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi 25 Contoh Soal PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2, Prediksi Kunci Jawaban PAT Tahun 2022 sesuai K13.
Ilustrasi 25 Contoh Soal PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2, Prediksi Kunci Jawaban PAT Tahun 2022 sesuai K13. /*/PIXABAY/Erbs55

Jawaban: D

2. Seorang muslim wajib melaksanakan shalat Jumat ketika memenuhi syarat-syaratnya, tapi karena
13. halangan tertentu ia boleh meninggalkan shalat Jumat. Halangan yang membolehkan bagi seorang
14. muslim tidak melaksanakan shalat Jumat tersebut adalah ….
A. masjidnya cukup jauh.
B. terlalu sibuk dengan pekerjaan
C. sibuk menerima tamu
D. angin kencang, hujannya deras

Jawaban: D

Baca Juga: Soal PAT Sejarah Kelas 10 SMA SMK dengan Bocoran UAS PAS Kunci Jawaban Full PG, Filosofi Sejarah

3. Shalat fardlu lima waktu wajib dilaksanakan tepat pada waktunya dengan sebab-sebab tertentu bisa dilaksankan dengan dijamak, tetapi tidak semua shalat bisa dijamak. Shalat lima waktu yang boleh di jamak adalah ….
A. Salat subuh dengan zuhur.
B. Salat magrib dengan isya
C. Salat subuh dengan isya
D. Salat asar dengan maghrib

Jawaban: B

4. Shalat fardlu lima waktu yang empat rakaat dengan sebab-tertentu boleh dilakukan dengan dua rakaat yang disebut shalat qashar. Seseorang diizinkan melakukan mengqashar shalat apabila ….
A. Dalam keadaan perang.
B. Dalam perjalanan jauh.
C. Dalam keadaan lupa.
D. Dalam keadaan sibuk.

Jawaban: B

5. Perlu disadari bahwa manusia yang hidup di muka bumi ini adalah seorang makhluk sosial yang pasti suatu saat akan membutuhkan bantuan manusia lain. Maka dari itu, perilaku manusia sebaiknya …
A. Selalu mendengarkan pepatah
B. Mengikuti kehendak teman
C. Memiliki perasaan akan bagaimana rasa orang lain
D. Selalu rendah diri

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah