30 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Beserta Kunci Jawaban PG Plus Kisi-kisi Tahun 2022

- 6 Juni 2022, 05:35 WIB
Kumpulan soal PG dan kisi-kisi PAT mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs lengkap dengan kunci jawaban
Kumpulan soal PG dan kisi-kisi PAT mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs lengkap dengan kunci jawaban /*/Mantrasukabumi.com/PIXABAY/madzArt / 20 images

A. Menjadikan seseorang kritis terhadap suatu karya atau objek
B. Terdapat multitafsir terhadap ulasan suatu karya atau objek
C. Informasi yang disampaikan berbeda-beda tergantung dari pemahaman pengulas
D. Terdapat kata-kata yang tidak sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia

Jawaban: A

Perhatikan kalimat berikut ini:

Novel ini akan lebih baik lagi jika diberikan sedikit ilustrasi gambar pada tiap bab nya.

29. Kalimat tersebut memakai kata konjungsi …

A. Temporal
B. Penerang
C. Pemicu
D. Situasi

Jawaban: B

30. Penilaian atau pertimbangan terhadap kualitas buku yang didalamnya dikemukakan tentang pendapat disebut …

A. Ulasan film
B. Ulasan berita
C. Ulasan pers
D. Ulasan buku

Jawaban: D

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah