Soal PAT Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP MTs Full Kunci Jawaban PAI PG dan Essay

- 6 Juni 2022, 07:55 WIB
IlustrasiSoal PAT Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP MTs Full Kunci Jawaban PAI PG dan Essay.
IlustrasiSoal PAT Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 7 SMP MTs Full Kunci Jawaban PAI PG dan Essay. /*/Pexels.com/Ylanite Koppens

MANTRA SUKABUMI - Inilah ulasan soal PAT (Penilaian Akhir Tahun) pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti atau PAI BP kelas 7 SMP MTs.

Pembahasan soal PAT disusun berdasarkan pada buku paket PAI kelas 7 SMP MTs Kurikulum 2013 edisi revisi terbaru semester 2 Tahun 2022.

Selain itu, sebagai penentu soal PAT PAI ini tentunya harus memperhatikan KI dan KD semester 2 sebagai sumber rujukan yang mutlak.

Baca Juga: 20 Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 TA 2021-2022 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013

Adapun soal PAT PAI yang akan dibahas tentang sikap empati, pertanyaan berupa pilihan ganda (PG) dan essay yang sudah dilengkapi dengan kunci jawaban terpercaya.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Senin, 6 Juni 2022, inilah soal dan kunci jawaban PAT UKK PAI kelas 7 SMP MTs semester 2.

1. Kemampuan untuk menyadari perasaan orang lain dan bertindak untuk membantunya merupakan arti...

A. Amanah
B. Jujur
C. Empati
D. Istiqamah

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x