40 Soal PAT IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Tahun 2022 Bonus Kunci Jawaban Terbaru

- 9 Juni 2022, 11:00 WIB
latihan soal PAT informatika kelas 7 semester 2 dan kunci jawaban, soal PAT informatika SMP kelas 7 K13
latihan soal PAT informatika kelas 7 semester 2 dan kunci jawaban, soal PAT informatika SMP kelas 7 K13 /Tangkap layar/

MANTRA SUKABUMI - Simak inilah 40 soal PAT (Penilaian Akhir Tahun) kelas 8 SMP MTs pelajaran IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial).

40 soal PAT ini dirangkum dari buku paket IPS kelas 8 SMP MTs dan disesuaikan berdasarkan Kurikulum 2013 revisi edisi terbaru.

Tedapat 40 soal PAT IPS untuk kelas 8 SMP MTs dalam bentuk pilihan ganda yang sudah dilengkapi kunci jawaban terbaru.

Baca Juga: PREDIKSI SOAL UKK Tematik Tema 9 Kelas 5 SD MI, Kunci Jawaban: PKn, Bahasa Indonesia, IPA, IPS dan SBdP

Adapun materi soal IPS kelas 8 SMP MTs diantaranya membahas kegiatan ekonomi hingga letak geografis Indonesia.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.co.id pada Kamis, 9 Juni  2022, Berikut ini pembahasan soal dan kunci jawaban IPS semester 2 tahun 2022

1. Rumah tangga keluarga sebagai rumah tangga konsumen memiliki dua peran, yaitu sebagai konsumen dan sebagai penyedia faktor produksi. Contoh peran keluarga sebagai konsumen, yaitu .....

a. menyewakan tanah kepada perusahaan
b. mengelola perusahaan sehingga memperoleh keuntungan
c. meminjamkan sejumlah dana untuk modal usaha
d. membeli barang untuk memenuhi kebutuhan

Jawaban: d

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah