15 Contoh Soal PAT PKn Kelas 7 SMP MTs dan Kunci Jawaban UKK Semester 2 Kurikulum 2013

- 14 Juni 2022, 09:15 WIB
Kumpulan soal PAT mata pelajaran PKn kelas 7 SMP MTs semester 2 lengkap dengan kunci jawaban UKK semester 2 terbaik
Kumpulan soal PAT mata pelajaran PKn kelas 7 SMP MTs semester 2 lengkap dengan kunci jawaban UKK semester 2 terbaik /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/geralt / 24450 images

Jawaban: D

3. Bangsa kita adalah bangsa yang majemuk, artinya bahwa bangsa kita terdiri dari berbagai macam suku, agama, ras dan antargolongan. Keberagaman ini memiliki dampak negatif dan dampak positif.
Dibawah ini merupakan salah satu dampak positif dari keberagaman Bangsa Indonesia, yaitu .....
A. Adanya ketidak harmonisan dalam hubungan kemasyarakatan.
B. Memberikan manfaat bagi perkembangan dan kemajuan bangsa Indonesia.
C. Banyak bermunculan konflik antar masyarakat di daerah.
D. Perkembangan pembangunan di Indonesia menjadi terhambat.

Jawaban: B

4. Makna dari semboyan Bhinneka Tunggal Ika, meskipun beragam .....
A. suku bangsa, agama, ras dan antargolongan tetapi tetap satu kesatuan
B. Pemikiran tetapi tetap untuk kemajuan Indonesia
C. Indonesia negara majemuk, tetapi mampu hidup rukun
D. peraturan tetapi tetap menjunjung hukum nasional

Jawaban: A

Baca Juga: Kisi-kisi Soal PAT Pilgan Ekonomi Kelas 10 SMA MA Jurusan IPS Full Materi Semester 2, Intip Kunci Jawabannya

5.Negara Indonesia terdiri dari wilayah yang sangat luas terbentang dari Sabang sampai Merauke. Indonesia memiliki ribuan pulau yang tersebar dan menjadi tempat berdiamnya penduduk dengan ragam suku bangsa, bahasa, budaya, agama dan adat istiadat. Arti penting keberagaman suku, ras, agama dan antargolongan, bagi bangsa Indonesia salah satunya adalah .....
A. Penyebab konflik antar suku, agama, ras dan antargolongan
B. Penyebab maraknya aksi demonstrasi memperjuangkan hak masyarakat.
C. Keberagaman bangsa yang sangat berharga untuk mencapai tujuan.
D. Keberagaman merupakan masalah biasa yang tidak perlu dibahas.

Jawaban: C

6. Salah satu faktor penyebab keberagaman masyarakat Indonesia adalah adanya kondisi negara kepulauan, yaitu negara Indonesia terdiri atas beribu-ribu pulau yang secara fisik terpisah-pisah. Keadaan ini menghambat hubungan antar masyarakat dari pulau-pulau yang berbeda sehingga .....
A. Perkembangan budaya daerah tertentu
B. Tiap pulau tidak memilki suku dan budaya yang berbeda-beda
C. Perkembangan budaya tiap daerah sesuai tingkat kemampuan dan pengetahuan warganya
D. Jarak antar pulau tidak menghambat arus komunikasi walau pada akhirnya tetap beragam

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah