Contoh Kata Sambutan Wali Kelas dalam Acara Pembagian Raport Sekolah, Singkat dan Mudah Dihapal

- 24 Juni 2022, 11:55 WIB
Teks sambutan ketua panitia untuk berbagai acara.
Teks sambutan ketua panitia untuk berbagai acara. /Pexels.com/fauxels

MANTRA SUKABUMI - Inilah contoh kata sambutan wali kelas dalam acara perpisahan dan pembagian raport sekolah baik itu TK SD SMP atau SMA.

Untuk Anda yang akan mempersiapkan sambutan wali kelas saat acara pembagian raport, simak contoh kata sambutan berikut.

Setelah menjalani proses pembelajaran, anak didik akan menerima hasil laporan belajar yang biasanya tercatat di dalam raport.

Baca Juga: TERBARU Contoh Teks Sambutan Wali Kelas 6 dan 9 dalam Acara Perpisahan Sekolah SD MI SMP MTs

Saat pembagian raport siswa ini, biasanya wali kelas akan memberikan kata sambutan sebelum pembagian raport dimulai.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut contoh kata sambutan wali kelas dalam acara pembagian raport sekolah singkat dan mudah dihapal.

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Yang kami hormati Bapak Kepala Sekolah...
Bapak/Ibu dewan guru rekan sejawat yang saya banggakan
Bapak/Ibu wali murid yang berbahagia
Serta anak-anakku yang saya cintai..

Tak terasa, sudah satu semester proses kegiatan belajar dan mengajar di sekolah ini berlangsung. Hari ini, adalah hari yang ditunggu-tunggu oleh kita semua, terutama oleh anak-anakku semua, juga untuk para orang tua/wali murid.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah