Kunci Jawaban Senang Belajar Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 62 Menghitung Jarak Tempuh

- 30 Juli 2022, 12:30 WIB
Kunci jawaban dan pembahasan soal dalam buku Senang Belajar Matematika kelas 5 SD tentang menghitung jarak tempuh
Kunci jawaban dan pembahasan soal dalam buku Senang Belajar Matematika kelas 5 SD tentang menghitung jarak tempuh /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/athree23

7. Siti naik kereta api Gajayana dengan kecepatan 96 km/jam selama 210 menit dari Stasiun Malang Kota Baru menuju ke kota tempat tinggalnya. Berapa jarak perjalanan yang ditempuh Siti?

kunci jawaban:

Waktu = 210 menit = 210 : 60 jam = 3,5 jam
Jarak = kecepatan x waktu = 96 km/jam x 3,5 jam = 336 km
Jadi jarak perjalanan yang ditempuh Siti adalah 336 km.

8. Edo naik perahu cepat dari dermaga pulau K ke pulau L dengan kecepatan 120 km/jam. Ternyata, Edo hanya membutuhkan waktu 15 menit. Berapa jarak kedua pulau tersebut?

kunci jawaban:

Waktu = 15 menit = 1/4 jam
Jarak = kecepatan x waktu = 120 km/jam x 1/4 jam = 30 km
Jadi jarak kedua pulau tersebut adalah 30 km.

9. Perjalanan mengendarai sepeda motor dari desa Sumberalit ke desa Sumberagung memerlukan waktu 12 menit dengan kecepatan 45 km/jam. Berapa km jarak kedua desa tersebut?

kunci jawaban:

Waktu = 12 menit = 12 x 1/60 jam = 0,2 jam
Jarak = kecepatan x waktu = 45 km/jam x 0,2 jam = 9 km
Jadi jarak kedua desa tersebut adalah 9 km.

10. Ani naik pesawat terbang dari Surabaya menuju Makassar dengan kecepatan 800 km/jam selama 1 jam. Berapa km jarak yang ditempuh pesawat terbang?

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah