Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 9 SMP MTs Kurikulum 2013, Bilangan Bentuk Baku

- 5 Agustus 2022, 10:40 WIB
Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 9 SMP MTs Kurikulum 2013, Bilangan Bentuk Baku
Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 9 SMP MTs Kurikulum 2013, Bilangan Bentuk Baku /Pexels.com/Yan Krukov

MANTRA SUKABUMI - Berikut kunci jawaban soal mata pelajaran Matematika untuk bahan belajar siswa kelas 9 SMP MTs.

Bagi siswa kelas 9 SMP MTs, kunci jawaban ini bisa dijadikan referensi mengisi soal Matematika yang diberikan guru.

Perlu diketahui, kunci jawaban soal Matematika ini sesuai dengan Kurikulum 2013.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 64-65 Menghitung Waktu Tempuh

Dirangkum mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.gi.id pada Jumat, 5 Agustus 2022, berikut ini kunci jawaban soal Matematika kelas 9 SMP MTs kurikulum 2013.

1. Tuliskan bilangan berikut dalam bentuk biasa.

a. 7×10³

kunci jawaban:

= 7 × 1.000
= 7000

b. 2,7 x 10⁻¹²

kunci jawaban:

= 27 x 1/1.000.000.000.000
= 27:1.000.000.000.000
= 0,0000000000027

c. 3,25 × 10⁵

kunci jawaban:
= 3,25×100.000
= 325.000

d. 9,95×10¹⁵

kunci awaban:

= 9,95×1.000.000.000.000.000
= 9.950.000.000.000.000

e. 3,1×1000

kunci jawaban:
= 3,1×1.000
= 3.100

2. Tuliskan bilangan berikut dalam bentuk baku.

a. 0,00000056

kunci jawaban:

= 5,6 : 10.000.000
= 5,6 × 1/10.000.000
= 5,6×10⁻⁷

b. 120.000.000.000

kunci jawaban:

= 1,2×100.000.000
= 1,2×10¹¹

c. 1.000.000.000.000.000

kunci jawaban:

= 1×1.000.000.000.000.000
= 1×10¹⁵

d. 880

kunci jawaban:

= 8,8×100
= 8,8×10²

e. 0,000123

kunci jawaban:

= 1,23 : 10.000
= 1,23 × 1/10.000
= 1,23×10⁻⁴

3. Sederhanakan bilangan berikut dan tuliskan jawabanmu dalam bentuk baku.

a. (5×10²)×(3×10²)

kunci jawaban:

= 5×3×10²×10²
= 15×10⁴
= 1,5×10×10⁴
= 1,5×10⁵

b. (7,2×10⁻³)×(4×10⁵)

kunci jawaban:

= 7,2 × 4× 10⁻³ × 10⁵
= 28,8 ×1 0²
= 2,88 × 10 × 10²
= 2,88×10³

c. (5,25×10⁶)×(10⁻¹²)

kunci jawaban:

= 5,25 ×10⁶ × 10⁻¹²
= 5,25×10⁻⁶

d. (1,25×10¹⁶)/5 ×1 0⁶

kunci jawaban:

= 1,25/5 × 10¹⁶ × 10⁻⁶
= 0,25×10¹⁰
= 2,5:10×10¹⁰
= 2,5× 1/10 × 10¹⁰
= 2,5×10⁹

e. 1,6 × 10⁻³/2×10⁴

kunci jawaban:

= 1,6/2 ×10⁻³ ×10⁻⁴
= 0,8×10⁻⁷
= 8:10×10⁻⁷
= 8× 1/10× 10⁻⁷
= 8×10⁻⁸

Baca Juga: BARU! Kunci Jawaban Buku Senang Belajar Matematika Halaman 64 dan 65 Menghitung Waktu Tempuh Kelas 5 SD MI Ini

4. Analisis Kesalahan. Jelaskan dan perbaiki kesalahan dalam penulisan bilangan bentuk baku berikut.

a. 125.000.000 = 12,5×+10⁷

kunci jawaban:

1,25 × 100.000.000 berarti
1,25 × 10⁸ karena 100.000.000 adalah ^8 bukan ^7.

b. 0,0000055 = 5,5 × 10⁶

kunci jawaban: 5,5 : 1.000.000

= 5,5 × 1/1.000.000
= 5,5 × 10⁻⁶ bukan 10⁶

c. 1,3 × 10⁻⁴ = 13.000

kunci jawaban:

= 1,3 × 10.000
= 1,3 × 10⁴ bukan 10⁻⁴

5. Massa planet Jupiter adalah 1,9 × 10²²kg, sedangkan massa planet Bumi adalah 30% dari Jupiter. Berapakah massa planet Bumi? Tuliskan jawabanmu dalam bentuk baku atau notasi ilmiah.

kunci jawaban:

= 30/100 × 1,9 × 10²²
= 3/10 × 1,9 × 10 × 10²¹
= 5,7 × 10²¹

6. Massa Bumi adalah 5.972.190.000.000.000.000.000kg. Tuliskan dalam bentuk baku.

kunci jawaban:

= 5,97219×1.000.000.000.000.000.000.000
= 5,97219 × 10²¹

7. Tantangan. Lihatlah soal nomor 1. Berapakah kisaran harga memori yang dapat digunakan tiap byte? Tuliskan jawabanmu dalam bentuk baku

kunci jawaban:

= 15.200.000.000 byte
= 1,52 × 10.000.000.000
= 1,52 × 10¹⁰

8. Budi sedang melakukan percobaan di laboratorium dengan menggunakan mikroskop. Mikroskop yang digunakan dapat mengamati suatu organisme menjadi 1000 kali lebih besar dari ukuran sebenarnya. Bakteri yang diamati oleh Budi memiliki diameter dengan ukuran 5 × 10⁻⁵militer. Berapa diameter bakteri yang terlihat pada mikroskop (dalam cm). Tuliskan jawabanmu dalam bentuk notasi ilmiah

kunci jawaban: Mikroskop = 1.000×lebih besar

Diameter bakteri
= 5 × 10⁻⁵ milimeter(asli)
= 5 × 10⁻⁵ : 10
= 5 × 10⁻⁵ × 1/10
= 5 × 10⁻⁵ × 10⁻¹
= 5 × 10⁻⁶ cm(asli)

Terlihat mikroskop
= 5 × 10⁻⁶ × 1.000
= 5 × 10⁻⁶ × 10³
= 5 × 10³

9. Tentukan jawaban kamu dalam bentuk baku.Beri penjelasan singkat bagaimana kamu mendapat jawaban tersebut.

a. 10,5×10³

kunci jawaban:

= 1,05 × 10 × 10³
= 1,05 × 10⁴

b. 1,5×10⁻⁵

kunci jawaban = 1,5 × 10⁻⁵

c. 7.125×10⁻¹⁶

kunci jawaban:

= 7,125×1000×10⁻¹⁶
= 7,125×10⁻¹³

d. 0,455×10⁻⁶

kunci jawaban:

= 4,55 : 10 × 10⁻⁶
= 4,55 × 10⁻⁷

e. 5×10¹²

kunci jawaban: = 5 × 10¹²

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 70 Menghitung Satuan Volume Meter Kubik

10. Tantangan. Hikmah membeli flashdisk berkapasitas 16GB dengan kapasitas yang dapat digunakan 95%. Berapa byte kapasitas flashdisk yang bisa digunakan?

kunci jawaban:

1 GB = 1.000.000.000 byte
= 95% dari 16 GB
= 95/100 × 16.000.000.000 byte
= 15.200.000.000 byte

Disclaimer:

1. Soal ini dibuat berdasarkan soal yang terdapat pada buku Tematik dan dibuat di bawah pengawasan guru yang ahli di bidangnya Nonok Fatimah S.Pd Lulusan Universitas Sebelas Maret Surakarta (UNS).

2. Kunci jawaban tidak menjamin mutlak kebenarannya.***

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah