Inilah Posisi Tidur Terbaik bagi Pasien Asma, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD MI Halaman 58

- 6 Agustus 2022, 05:30 WIB
Kondisi pasien asma yang mengalami gejala berat tema 2 kelas 5 halaman 58
Kondisi pasien asma yang mengalami gejala berat tema 2 kelas 5 halaman 58 /Buku Tematik kelas 5 SD dan MI/buku.kemendikbud.go.id

MANTRA SUKABUMI - Simak inilah kunci jawaban Tematik Tema 2 kelas 5 SD MI halaman 58 Kurikulum 2013.

Pada pembahasan kali ini adik-adik akan ditugaskan untuk mengisi pertanyaan mengenai penyebab penyakit asma.

Pembahasan kunci jawaban Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan kelas 5 SD MI halaman 58 60 61 62 tepatnya pada materi pembelajaran 2 subtema 2 Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan.

Baca Juga: Soal PAT PAI Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Pilihan Ganda Beserta Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022

Lantas bagaimana posisi tidur terbaik bagi pasien asma yang mengalami gejala berat?

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id pada Sabtu, 6 Agutus 2022 inilah kunci jawaban Tema 2 kelas 5 SD MI.

Pagi itu udara terasa dingin. Di sebelah rumah Edo tinggal Kakek Husin. Kakek Husin mengidap penyakit asma. Saat udara dingin Kakek Husin akan merasa kesulitan bernapas.

Kakek Husin biasanya akan segera menyemprotkan obat di dalam botol spray. Obat itu disemprotkan ke dalam tenggorokannya. Tak lama setelah itu Kakek Husin akan dapat bernapas lagi dengan lega

Asma merupakan penyakit penyumbatan saluran pernapasan yang disebabkan oleh alergi. Pencetus alergi misalnya udara dingin, rambut, bulu, kotoran, debu, atau tekanan psikologis.

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah