Ciri-ciri Kalimat Efektif, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 140 Kurikulum 2013

- 15 Agustus 2022, 19:45 WIB
Ciri-ciri Kalimat Efektif, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 140 Kurikulum 2013
Ciri-ciri Kalimat Efektif, Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 140 Kurikulum 2013 //Pexels.com/Yan Krukov

MANTRA SUKABUMI - Kalimat efektif adalah kalimat yang mudah dipahami orang lain, baik dalam bentuk lisan maupun tulisan.

Kalimat efektif bertujuan agar apa yang disampaikan pembicara atau penulis dapat diterima dengan jelas.

Adik-adik bisa memahami penjelasan yang berkaitan dengan kalimat efektif di bawah ini untuk menjawab soal pada buku Tematik Tema 2 kelas 6 SD MI.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Essay Pembelajaran 3 Tema 2 Subtema 3 untuk Kelas 6 SD MI

Pembahasan kalimat efektif ini terdapat pada Buku Tema 2 kelas 6 SD MI halaman 140, adik-adik ditugaskan untuk mencari ciri-ciri kalimat efektif yang menggunakan kosakata baku lengkap dengan contohnya.

Pembahasan materi ini bisa dijadikan referensi belajar sebagai kunci jawaban pada soal Tema 2 kelas 6 SD MI halaman 140.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Senin, 15 Agustus 2022 inilah kunci jawaban Tema 2 kelas6 SD MI.

Ciri-ciri kalimat efektif sebagai berikut:

1. Menggunakan diksi atau pemilihan kata yang tepat;

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x