Disertai Cara Pengerjaannya, Ini Contoh Soal UTS PTS Matematika Kelas 5 SD MI Semester 1 Tahun 2022

- 26 Agustus 2022, 07:20 WIB
Ilustrasi Contoh soal dan kunci jawaban UTS PTS semester 1 mata pelajaran Matematika kelas 5 SD MI lengkap dengan cara pengerjaannya.
Ilustrasi Contoh soal dan kunci jawaban UTS PTS semester 1 mata pelajaran Matematika kelas 5 SD MI lengkap dengan cara pengerjaannya. /*/Pexels/Katerina Holmes

Peserta karnaval dari masyarakat = 3/12 = 1/4 bagian

4. Populasi penduduk dari suku Jawa adalah 2/5 dari penduduk Indonesia, dan penduduk dari suku Sunda adalah 3/20 dari penduduk Indonesia. Berapakah bagian populasi penduduk suku Jawa dan suku Sunda di Indonesia?

Baca Juga: Soal UTS PTS Matematika Kelas 3 SD MI Semester 1 Terbaru 2022, Lengkap Pembahasan Kunci Jawaban Essay

Cara mengerjakan:

Populasi penduduk suku Jawa dan Sunda = 2/5 + 3/20 = 8/20 + 3/20 = 11/20

5. Populasi suku Batak di Indonesia 17/200 dari penduduk Indonesia. Populasi suku Madura di Indonesia 9/125 dari penduduk Indonesia. Berapa bagian populasi suku Batak dan suku Madura di Indonesia?

Cara mengerjakan:

Populasi suku Batak dan Madura = 17/200 + 9/125

Populasi suku Batak dan Madura = 85/1000 + 72/1000 = 157/1000

Nah itulah kunci jawaban dan cara pengerjaan soal yang terdapat pada Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5 SD MI.

Halaman:

Editor: Riska Haryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah