Inilah Soal UTS PTS Seni Budaya Kelas 8 SMP MTs Semester 1 Kurikulum 2013

- 3 September 2022, 14:10 WIB
Potret pagelaran seni budaya di Kota Ponorogo.
Potret pagelaran seni budaya di Kota Ponorogo. /instagram @mnctvnews

MANTRA SUKABUMI - Simak berikut ini terdapat soal UTS PTS mata pelajaran Seni Budaya kelas 8 SMP MTs semester 1 kurikulum 2013 tahun 2022.

Materi mata pelajaran Seni Budaya ini telah disusun khusus untuk kelas 8 SMP MTs Sederajat.

Menjelang UTS PTS untuk kelas 8 SMP MTs materi yang tersedia di dalam artikel ini bisa menjadi referensi belajar mandiri.

Baca Juga: Bocoran Soal dan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP MTs Halaman 113 tentang Jenis Tanaman

Seluruh pembahasan yang tersedia di dalam artikel berikut telah disusun dan disesuaikan dengan kurikulum 2013 edisi revisi 2018.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Sabtu, 3 September 2022, berikut soal dan kunci jawaban UTS PTS Seni Budaya Kelas 8 SMP MTs.

1. Kulit atau sampul pada majalah / buku yang kelihatan menarik disebut …
a. Karya sastra
b. Buku pelajaran
c. Cover
d. Komik

2. Teknik untuk memperoleh gelap terang dengan menggunakan titik-titik disebut
teknik …
a. Arsir
b. Blok
c. Dusel
d. Pointilis

3. Pokok pikiran dan bentuk dasar perwujudan ragam hiasan yang meliputi segala
bentuk alam ciptaan Tuhan disebut …
a. Pola hias
b. Ragam hias
c. Motif hias
d. Motif benda

4. Di bawah ini yang termasuk ragam hias motif geometris adalah …
a. Manusia dan hewan
b. Binatang dan awan
c. Matahari dan gunung
d. Tumpil dan swastika

5. Motif gambar yang diambil dari bentuk dasar huruf S disebut motif hias …
a. Tumpal
b. Pilin berganda
c. Meander
d. Swastika

6. Ciri-ciri dari lagu daerah yaitu …
a. Syair dan isi lagu mengenai kehidupan daerah setempat dan melodinya sederhana.
b. Menanamkan sikap patriotik
c. Menanamkan cinta tanah air.
d. Menyanyikan dengan hikmad

7. Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh …
a. Ismail Marzuki
b. L. Manik
c. WR. Supratman
d. C. Simanjuntak

8. Syair yang dinyanyikan secara berirama disebut …
a. Lagu
b. Pantun
c. Notasi
d. Irama

9. Lagu-lagu yang terdapat di wilayah Indonesia / lagu yang tumbuh dan berkembang
di wilayah Indonesia disebut …
a. Lagu perjuangan
b. Lagu nasional
c. Lagu nusantara
d. Lagu kedaerahan

Baca Juga: TERBARU, Soal Matematika Kelas 8 SMP MTs Halaman 157 Kurikulum Merdeka 2022 Dilengkapi Kunci Jawaban

10. Lagu yang terkenal pada suatu saat tertentu dan mudah diterima oleh semua lapisan
masyarakat disebut …
a. Lagu populer
b. Lagu daerah
c. Lagu keroncong
d. Lagu nasional

11. Alat musik berfungsi untuk mengiringi perjalan lagu disebut alat musik …
a. Melodis
b. Ritme
c. Harmonis
d. Instrumen

12. Recoder, pianika dan harmonika menurut cara pemakaiannya termasuk alat musik

a. Alat msuik elektrik
b. Alat musik pukul
c. Alat musik gesek
d. Alat musik tiup

13. Alat musik yang sumber bunyi berasal dari senar atau tali disebut Alat musik …
a. Aerophone
b. Chordophone
c. Membranophone
d. Idiophone

14. Di bawah ini yang termasuk unsur utama gambar ilustrasi yaitu …
a. Manusia, hewan dan tumbuhan
b. Kertas gambar, manusia dan hewan
c. Pensil, manusia dan hewan
d. Pewarna, manusia dan tumbuhan

15. Gambar ilustrasi yang dibuat sesuai dengan keadaan yang sebenarnya baik proporsi
maupun antatominya adalah ilustrasi yang bercorak …
a. Realis
b. Dekoratif
c. Karikatur
d. Kartun

Disclaimer:
1. Soal dan kunci jawaban UTS PTS ini dibuat di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).

2. Soal dan kunci jawaban di atas dibuat hanyalah sebagai bahan referensi belajar dan tidak mutlak.***

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah