Soal PTS PAI Kelas 4 SD MI, Allah Tidak Membutuhkan Makhluk Lain Merupakan Maksud dari Asma Allah?

- 7 September 2022, 17:40 WIB
Ilustrasi Lengkap dengan kunci jawaban terbaru, simak kumpulan contoh soal PTS semester 1 pelajaran PAI kelas 4 SD MI.
Ilustrasi Lengkap dengan kunci jawaban terbaru, simak kumpulan contoh soal PTS semester 1 pelajaran PAI kelas 4 SD MI. /*/Freepik.com/jcomp

MANTRA SUKABUMI - Inilah soal PTS PAI Kelas 4 SD MI semester ganjil tahun ajaran baru 2022-2023.

Soal Penilaian Tengah Semester (PTS) ini dapat diketahui lengkap kunci jawaban materi PAI (Pendidikan Agama Islam).

Materi soal yang dibahas pada kali ini adalah tentang Asmaul Husna yang memiliki arti bahwa Allah tidak membutuhkan makhluk lain.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PTS Tamatik Tema 1 Subtema 1 dan 2 Kelas 5 SD MI, Jelaskan Macam-macam Otot pada Manusia

Maka maksud arti Asmaul Husna tersebut dapat diketahui kunci jawabannya di soal PTS PAI Kelas 4 SD MI dibawah ini.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id inilah soal PTS PAI kelas 4 SD MI dengan kunci jawaban dan pembahasannya.

1. Menggunakan tangan kanan jika memberikan sesuatu kepada orang lain merupakan ciri-ciri orang
yang ….
a. santun
b. hormat
c. amanah
d. jujur
Jawaban:c

2. Anak yang berani kepada kedua orang tua disebut anak ….
a. sholeh
b. durhaka
c. manja
d. durjana
Jawaban: b

Baca Juga: Bocoran Soal UTS Mata Pelajaran PAI Kelas 4 SD MI Semester 1 Lengkap Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Riska Haryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah