Prediksi Soal PTS UTS PAI Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka Semester 1 Tahun 2022 dan Kunci Jawaban PG dan Essay

- 7 September 2022, 20:00 WIB
Prediksi Soal PTS UTS PAI Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka Semester 1 Tahun 2022 Lengkap Kunci Jawaban PG dan Essay
Prediksi Soal PTS UTS PAI Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka Semester 1 Tahun 2022 Lengkap Kunci Jawaban PG dan Essay /pexels.com/Pok Rie

13. Dalam melaksanakan sholat, kita bisa membaca Surah Al-Falaq setelah membaca…

A. Doa iftitah
B. Surah Al-Fatihah
C. Doa rukuk
D. Doa sujud
Jawaban: B

14. Cara membaca huruf ثَ yang benar adalah…

A. Merapatkan ujung lidah ke gigi atas
B. Dibaca memantul
C. Dibaca dengung
D. Dibaca dari ujung tenggorokan
Jawaban: A

15. Cara membaca bacaan شَرِّ yaitu…
A. Dirangkap (dobel)
B. Dipantulkan
C. Didengungkan
D. Dibaca samar-samar
Jawaban: A

16. Tidak ada Tuhan selain Allah, dan Allah sebaik-baiknya tempat meminta pertolongan. Bila ada seseorang meminta pertolongan kepada jin, dukun, serta setan, maka dia telah berbuat…

A. Musyrik
B. Durhaka
C. Riba
D. Jahat
Jawaban: A

17. Berikut ini yang merupakan contoh perilaku yang sesuai dengan pesan dalam Surah Al-Falaq yaitu…

A. Belajar bersungguh-sungguh
B. Selalu meminta perlindungan hanya kepada Allah
C. Rajin bersedekah
D. Melaksanakan shalat lima waktu
Jawaban: B

18. Tidak cukup hanya meminta perlindungan dan doa kepada Allah, selama hidup di dunia kita juga harus berusaha. Contoh usaha yang baik misalnya…

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah