Referensi Kunci Jawaban UTS PTS IPA Kelas 7 SMP MTs Kurikulum Merdeka Lengkap Pembahasan Soal

- 11 September 2022, 18:40 WIB
. Referensi Kunci Jawaban UTS PTS IPA Kelas 7 SMP MTs Kurikulum Merdeka Lengkap Pembahasan Soal
. Referensi Kunci Jawaban UTS PTS IPA Kelas 7 SMP MTs Kurikulum Merdeka Lengkap Pembahasan Soal /Pexels/ Julia M Cameron.

2. Sebutkan besaran pokok yang kamu ketahui disertai dengan satuan SI!
Jawaban:

- Panjang meter (m)
- Massa kilogram (kg)
- Waktu sekon (s)
- Suhu kelvin (k)
- Jumlah zat mol (mol)
- Kuat arus listrik ampere (A)
- Intensitas cahaya kandela (Cd)

3. Sebutkan tahapan-tahapan dalam metode ilmiah!

Jawaban:

- Melakukan pengamatan atau observasi
- Membuat hipotesis dan mengidentifikasi variabel
- Membuat rancangan percobaan
- Melakukan eksperimen atau percobaan
- Mengumpulkan dan menyajikan data
- Menarik kesimpulan

Baca Juga: UTS Ilmu Pengetahuan Alam Kelas 3 SD MI  Bocoran Semester Ganjil Disertai Kunci  Jawaban Soal IPA Jawaban 2022

4. Sebutkan perbedaan antara variabel bebas, terikat dan control!

Jawaban:
- variabel bebas adalah faktor, hal, atau unsur yang dianggap dapat menentukan variabel lain

- variabel terikat adalah gejala yang muncul atau berubah dalam pola yang teratur dan biasa diamati atau karena berubahnya variabel lain

- variabel kontrol adalah faktor yang dibuat tetap sama selama percobaan

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah