Latihan Soal dan Kunci Jawaban Mata Pelajaran PAI Kelas 11 SMA MA SMK Semester Ganjil Materi Pribadi Muslim

- 11 September 2022, 21:30 WIB
Latihan Soal dan Kunci Jawaban Mata Pelajaran PAI Kelas 11 SMA MA SMK Semester Ganjil Materi Pribadi Muslim yang Taat
Latihan Soal dan Kunci Jawaban Mata Pelajaran PAI Kelas 11 SMA MA SMK Semester Ganjil Materi Pribadi Muslim yang Taat /unsplash.com

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini latihan soal dan kunci jawaban Mata Pelajaran PAI kelas 11 SMA MA SMK Semester Ganjil Materi Pribadi Muslim yang Taat.

Pada pelajaran soal PAI SMA MA SMK kelas 11 semester ganjil siswa dapat mempelajari materi Membentuk Pribadi Muslim yang Taat, Kompetitif, dan Beretos Kerja Unggul.

Materi ini adalah bagian dari pendalaman akhlak dan mengajarkan kepada kita semua tentang pentingnya taat kepada pemimpin, ulil amri, atau ulama yang memang memiliki kompetensi.

Baca Juga: Latihan Soal PAI Kelas 10 SMA MA SMK Tentang Meneladani Sifat Allah Asmaul Husna Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selain daripada itu, sikap semangat berkompetisi dan memiliki semangat kerja yang tangguh juga sama pentingnya. Karena hal tersebut nantinya bisa menjadi pemacu perkembangan agama Islam.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id pada Minggu 11 September 2022, berikut latihan soal dan kunci jawaban PAI kelas 11 SMA MA SMK. 

Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, D atau E pada jawaban yang paling tepat!

1. Perhatikan dengan seksama potongan Q.S. an-Nisa’/4: 59 berikut ini!

Arti kata-kata yang diberi nomor secara berurutan adalah ….

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x