Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 10 SMA MA SMK Materi Menuntut Ilmu dan Mengamalkannya

- 20 September 2022, 16:10 WIB
Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 10 SMA MA SMK Materi Menuntut Ilmu dan Mengamalkannya
Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 10 SMA MA SMK Materi Menuntut Ilmu dan Mengamalkannya /PIXABAY/StockSnap

B. Syariah, kedokteran dan fisika,

C. Kedokteran, kimia, biologi

D. Akidah, syariah dan akhlak

E. Akhlak, kedokteran, akidah

Kunci Jawaban: D. Akidah, syariah dan akhlak

8. Ilmu yang dibutuhkan oleh manusia untuk tetap tegaknya agama Islam, hukumnya termasuk fardu kifayah. Contohnya adalah seperti pernyataan di bawah ini, kecuali ....

A. menghafalkan al-Qur’an dari juz 1 hingga 30 juz

B. mempelajari tata cara menulis indah ayat-ayat al-Qur’an

C. mempelajari ilmu-ilmu yang menyimpang dari ajaran Islam

D. mengkaji tafsir al-Qur’an serta asbabunnuzul ayat-ayat

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah