Latihan Soal UTS PTS Subtema 3 Kelas 6 SD MI Tahun 2022, Muatan Bhineka Tunggal Ika

- 20 September 2022, 19:50 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban dan Soal UTS PTS Tema 2 Subtema 3 Kelas 6 SD MI Semester 1
Ilustrasi Kunci Jawaban dan Soal UTS PTS Tema 2 Subtema 3 Kelas 6 SD MI Semester 1 /unsplash.com

MANTRA SUKABUMI - Di bawah ini kami sajikan soal latihan UTS PTS Subtema 3 untuk kelas 6 SD MI di tahun 2022.

Perlu dicatat, kami sampaikan soal UTS PTS Subtema 3 ini agar adik-adik kelas 6 SD MI dapat berlatih agar mendapat hasil yang maksimal.

Adapun bentuk soal UTS PTS yang kami sajikan berupa pilihan ganda lengkap kunci jawaban.

Baca Juga: Prediksi Soal PTS UTS TIK SMA MA Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawaban

Penasaran seperti apa soal UTS PTS Subtema 3 kelas 6 SD MI yang kami bagikan? yuk simak selengkapnya di bawah ini.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id pada Selasa, 20 September 2022, berikut latihan soal UTS PTS Tema 2 Subtema 3 kelas 6 SD MI lengkap kunci jawaban.

1. salah satu ciri dari bebek yaitu bulunya ....

a. mudah basah ketika berada di air
b. lebar dan hangat
c. tipis dan mudah kedinginan ketika berada di dalam air
d. kedap terhadap air
Jawaban: d

2. Autotomi adalah ....
a. kemampuan untuk mengubah warna kulit menyerupai lingkungan tempatnya tinggal
b. kemampuan untuk memutuskan ekornya ketika merasa terancam
c. kemampuan berubah dengan menunjukkan duri-duri pada tubuhnya
d. kemampuan melebarkan melebarkan sayap dan bulunya agar terlibat lebih besar
Jawaban: b

3. “Kemampuan untuk mengubah warna kulit menyerupai lingkungan tempatnya tinggal’ disebut ...
a. mimikri
b. kamuflase
c. vivipar
d. autotomi
Jawaban: a

4. Agresi Militer Belanda I terjadi pada tanggal ....
a. 21 Juli 1947
b. 25 Maret 1947
c. 27 Mei 1947
d. 19 Desember 1948
Jawaban: a

Baca Juga: TERPERCAYA! Soal PTS UTS Bahasa Indonesia SMA MA Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawaban

5. Hewan yang memiliki kemampuan untuk mengubah warna kulit menyerupai lingkungan tempatnya tinggal adalah ...
a. komodo
b. kadal
c. bunglon
d. cicak
Jawaban: c

6. Perjanjian Renville terjadi pada tanggal ....
a. 15 November 1946 sampai 25 Maret 1947
b. 8 Desember 1947 – 17 Januari 1948
c. Tanggal 14 April 1949 sampai 7 Mei 1949
d. Tanggal 23 Agustus sampai 2 November 1949
Jawaban: b

7.
1. Prinsip Bhinneka Tunggal Ika
2. Prinsip Nasionalisme Indonesia
3. Prinsip Kebebasan yang Bertanggung jawab
4. Prinsip Wawasan Nusantara
5. Prinsip Jujur dan Adil
6. Prinsip Langsung dan Bebas

Prinsip-prinsip yang berhubungan dengan arti dan makna persatuan Indonesia ditunjukkan oleh nomor ...
a. 1,3,5
b. 1,2,3
c. 2,4,6
d. 4,5,6
Jawaban: b

8. “menyatunya berbagai unsur dan perbedaan yang ada menjadi suatu kesatuan yang utuh dan serasi sehingga muncul suatu kekuatan” merupakan makna dari semboyan bangsa Indonesia yaitu ...
a. bersatu kita teguh
b. bercerai kita runtuh
c. oleh rakyat dan untuk rakyat
d. satu bangsa, satu budaya
Jawaban: a

Disclaimer : Latihan soal UTS PTS kelas 6 SD MI ini dibuat berdasarkan pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI). Kunci jawaban tidak mutlak kebenarannya.***

Editor: Riska Haryani

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah