Soal PAS dan Kunci Jawaban Geograpi Part 3 Kelas 11 SMA MA semester 1, Edisi Revisi Terbaru 2022

- 2 November 2022, 21:05 WIB
Soal PAS dan Kunci Jawaban Geograpi Part 3 Kelas 11 SMA MA semester 1, Edisi Revisi Terbaru 2022
Soal PAS dan Kunci Jawaban Geograpi Part 3 Kelas 11 SMA MA semester 1, Edisi Revisi Terbaru 2022 /pexels.com/alina vilche/

Jawaban : A

3. Jika pada waktu terjadi gempa bumi dan siswa berada di lantai tiga ruang kelas, maka langkah yang dilakukan adalah ….
A. berlari ke halaman sekolah
B. bersembunyi di bawah meja yang kuat
C. berlindung di balik lemari
D. menuju ke ruang terbuka di kelas
E. berdiam di dalam kelas

Jawaban : B

4. Pernyataan:
1) ikuti petunjuk petugas keamanan;
2) jauhi persimpangan;
3) hindari gedung bertingkat;
4) hentikan kendaraan di tempat lapang;
5) lindungi kepala dari benda-benda berbahaya

Baca Juga: Kisi-kisi Soal dan Kunci Jawaban PAS UAS Sosiologi Kelas 12 SMA MA Semester 1 Tahun 2022-2023

Mitigasi bencana gempa saat sedang mengendarai mobil terdapat pada angka …
A. 1), 2) dan 3)
B. 1), 3) dan 4)
C. 1), 3) dan 5)
D. 2), 3) dan 4)
E. 2), 4) dan 5)

Jawaban : D

5. Ciri-ciri:
1) tidak ada perubahan aktivitas secara visual, seismik dan vulkanik
2) aktivitas dapat berlanjut ke letusan
3) ada peningkatan kegiatan seismik secara intensif
4) keluar abu letusan, uap dari mulut kawah
5) gunung api masih aman dan tidak meletus hingga waktu tertentu
Ciri gunug api level siaga ada pada angka ….
A. 2) dan 3)
B. 1) dan 4)
C. 4) dan 5)
D. 3) dan 5)
E. 1) dan 5)

Jawaban : A

6. Indonesia adalah negara dengan jumlah gunung api terbanak di dunia. Manakah diantara gunung api berikut yang bukan kategori gunung api aktif tipe A?
A. Merapi
B. Sinabung
C. Soputan
D. Salak
E. Kelud

Halaman:

Editor: Ahmad Junaedi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah