Sebutkan Batas-batas Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia! Kunci Jawaban Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA

- 2 Desember 2022, 11:40 WIB
Sebutkan Batas-batas Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia! Kunci Jawaban Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA
Sebutkan Batas-batas Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia! Kunci Jawaban Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA /unsplash.com

Malaysia merupakam negara yang berbatasan langsung dengan wilayah darat Indonesia.

Wilayah laut Indonesia sebelah utara berbatasan langsung dengan laut lima negara, yaitu Malaysia, Singapura, Thailand, Vietnam, dan Filipina.

b. Batas Wiayah Indonesia sebelah barat berbatasan langsung dengan Samudera Hindia dan perairan negara India.

Tidak ada negara yang berbatasan langsung dengan wilayah darat Indonesia di sebelah barat.

Baca Juga: Soal dan Kisi-kisi PAS Tema 1 Kelas 5 SD MI Lengkap Kunci Jawaban Tahun Pelajaran 2023

Walaupun secara geografis daratan Indonesia disebelah terpisah jauh dengan daratan India,tetapi keduanya memiliki batas batas batas wilayah yang terletak di titik-titik tertentu disekitar Samudera Hindia dan Laut Andaman.

Dua pulau yang menandai perbatasan Indonesia-India adalah pulau Ronde di Aceh dan Pulau Nicobar di India.

c. Batas Wilayah Indonesia sebelah timur berbatasan langsung dengan daratan Papua Nugini dan perairan Samudera Pasifik.

Indonesia dan Papua Nugini telah menyepakati hubungan bilateral antar kedua negara tentang batas-batas wilayah, tidak hanya wilayah darat melainkan juga wilayah laut.

Wilayah Indonesia sebelah timur,yaitu Provinsi Papua berbatasan dengan wilayah Papua Nugini sebelah barat, yaitu Provinsi Barat (Fly) dan Provinsi Sepik Barat (Sandaun).

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah