Bank Soal Tematik Tema 4 Kelas 2 SD MI Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Kisi -kisi UAS!

- 3 Desember 2022, 05:24 WIB
Bank Soal Tematik Tema 4 Kelas 2 SD MI Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Kisi -kisi UAS!
Bank Soal Tematik Tema 4 Kelas 2 SD MI Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Kisi -kisi UAS! /

18. Dengan menjaga kebersihan Bersama di sekolah, para siswa telah menunjukkan sikap
a.  sikap kebangsaan di sekolah
b.  Sikap persatuan disekolah
b.  sikap perdamaian disekolah
d.  Sikap keragaman disekolah
Kunci Jawaban: b

Baca Juga: Jelaskan Perbedaan Apatride dan Bipatride! Kunci Jawaban UAS PKN Essay Kelas 10 SMA MA Semester 1 Tahun 2022

19. Sikap persatuan dapat kita wujudkan dengan cara..
a.  Hidup dengan mandiri
b.  Hidup dengan kebersamaan
c.  Hidup dengan Indah
d.  Hidup dengan Permusuhan

Kunci Jawaban: b

20. Kerja sama merupakan perwujudan sikap ...............
a.  kebangsaan
b.  bineka
c.  Persatuan
d.  perdamaaian

Kunci Jawaban: c

21. Sikap Mementingkan kepentingan pribadi diatas kepentingan umum dapat merusak
a.  persatuan dan kebangsaan
b.  persatuan dan keindahan
c.  persatuan dan perdamaian
d.  Persatuan dan kesatuan

Kunci Jawaban: d

Disclaimer: soal PAS UAS Tematik kelas 2 SD MI ini dibuat di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah