20 Soal UAS TIK Kelas 9 SMP MTs Semester 1 Beserta Kunci Jawaban

- 8 Desember 2022, 15:40 WIB
20 Soal UAS TIK Kelas 9 SMP MTs Semester 1 Beserta Kunci Jawaban
20 Soal UAS TIK Kelas 9 SMP MTs Semester 1 Beserta Kunci Jawaban /Pixabay/

7. Sistem pemerintahan secara elektronik dengan menggunakan teknologi internet disebut ...
a. E-goverment
b. E-learning
c. E-mail
d. E-commerce

Jawaban A

Baca Juga: Kisi-kisi Soal PAS Bahasa Inggris Kelas 7 SMP MTs Semester 1 Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban

8. Berikut ini yang bukan merupakan peranan TIK dalam bidang ekonomi adalah ...
a. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi
b. Menciptakan lapangan kerja baru
c. Efesiensi dan efektifitas kerja
d. Alat bantu mengajar para guru

Jawaban D

9. Fitur dari sebuah ISP yang berhubungan dengan keamanan data adalah..
a. Memiliki backbone sendiri
b. Akses yang cepat
c. Memiliki proxy
d. Biaya langganan yang mahal

Jawaban C

10. Berikut ini yang mempengaruhi kecepatan akses sebuah ISP, kecuali.
a. Bandwitch yang lebar
b. Memiliki teknologi kompresi data
c. Memiliki server proxy
d. Memberikan layanan account email yang besar

Jawaban D

11. Berikut ini yang kita masukkan opada saat mensetting koneksi ke ISP, kecuali:
a. Nomor ISP address komputer kita
b. User name
c. Password
d. Nomor akses ISP

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah