30 Contoh Soal Tes TKD dan Akhlak, Sukses Seleksi BUMN 2022 Batch 2 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban

- 11 Desember 2022, 14:40 WIB
30 Contoh Soal Tes TKD dan Akhlak, Sukses Seleksi BUMN 2022 Batch 2 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban
30 Contoh Soal Tes TKD dan Akhlak, Sukses Seleksi BUMN 2022 Batch 2 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban //Pexels/Zen Chung/

MANTRA SUKABUMI - Yuk sukses seleksi BUMN 2022 yang akan dilaksanakan pada 21-28 Desember 2022 mendatang.

Badan Usaha Milik Negara atau BUMN 2022 Batch 2 akan kembali dilaksanakan untuk putra putri Indonesia yang akan terjun ke dunia pekerjaan.

Menjelang pelaksanaan seleksi tes soal BUMN 2022 Batch 2, soal TKD dan Akhlak BUMN pastinya akan banyak dicari oleh para peserta sebagai bahan belajar.

Baca Juga: Kunci Jawaban Deret Angka Soal TKD BUMN 2022 Batch 2 Materi Untuk Kemampuan Numerik

Untuk mendapatkan hasil nilai maksimal, tidak ada salahnya para pelamar mencoba untuk menyimak 30 tes soal TKD dan Akhlak BUMN 2022 lengkap kunci jawaban di bawah ini.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari laman YouTube Forum Edukasi, inilah 30 soal TKD dan AKHLAK BUMN 2022 batch 2 latihan soal lengkap dengan kunci jawaban.

Simak contoh 30 soal TKD dan AKHLAK BUMN 2022 Batch 2.

Soal Kompetensi Dasar BUMN.

1. Oven : … = … : Foto
A. Pemanggang : Album
B. Roti : Kamera
C. Gosong : Model
D. Matang : Fotografer
E. Panas : Lensa

Jawaban: B

2. Dikotomi =....
A. Dibagi Dua
B. Dua Kepala
C. Kembar Dua
D. Dua Kekuatan
E. Dwi Fungsi

Jawaban: A

3. Friksi = ....
A. Perpecahan
B. Tidak berdaya
C. Frustasi
D. Sedih
E. Putus harapan
Jawaban: A

4. Anjung = ....
A. Dayung
B. Panggung
C. Buyung
D. Puji
E. Angkat

Jawaban: B

5. Andal = ....
A. Dampak
B. Lingkungan
C. Tangguh
D. Bebal
E. Terbelakang

Jawaban: C

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal TKD BUMN 2022 Batch 2 Materi Bagian Logika Aritmatika

6. Aberasi = ...
A. Pengelompokan
B. Peleraian
C. Penyimpangan
D. Perkelahian
E. Pengikisan

Jawaban: C

7. Naratif =....
A. Prosa
B. Puisi
C. Deskrifsi
D. Timbalbalik
E. Terinci

Jawaban: C

8. Partitur =….
A. Perjanjian
B. Not
C. Kata
D. Bab
E. Bagian

Jawaban: B

9. Baku =…
A. Perkiraan
B. Standar
C. Umum
D. Normal
E. Asli

Jawaban: B

10. Protesis =…
A. Hipotesis
B. Praduga
C. Thesis
D. Disertasi
E. Buatan

Jawaban: D

11. Artifsial =….
A. Buatan
B. Pabrikan
C. Campuran
D. Murni
E. Alami

Jawaban: A

12. Universal >< ….
A. Mondial
B. Separatis
C. Parsial
D. Lateral
E. Fakultif

Jawaban: C

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Tes TKD Verbal BUMN 2022, Kisi-kisi Soal BUMN Batch 2

13. Mortalitas >< …
A. Kelahiran
B. Kematian
C. Kesedihan
D. Kemiskinan
E. Keterpurukan

Jawabab: A

14. Surai >< ....
A. Bubar
B. Usai
C. Purna
D. Berhimpun
E. Akhir

Jawaban: D

15. Natural >< …
A. Sejati
B. Istimewa
C. Murni
D. Buatan
E. Mahal

Jawaban: D

16. Tebal >< …
A. Tipis
B. Kurus
C. Langsing
D. Lembut
E. Lurus

Jawaban: A

17. Estimasi ><…
A. Perkiraan
B. Ragu
C. Tentu
D. Belum
E. Fiktif

Jawaban: C

18. Indonesia: Malaysia = …. : ….
A. Singapura : Vietnam
B. Papua : Papua Nugini
C. Jerman : Turki
D. Mesir : Iran
E. Australia : New Zealand

Jawaban: E

19. Pemerintah : Perpu = ….
A. Buruh : Demokrasi
B. Makan : Kenyang
C. MPR : UU
D. Hakim : Jaksa
E. Menteri : Kepres

Jawaban: C

20. Mana yang tidak masuk kelompoknya?
A. Perseteruan
B. Pertengkaran
C. Pertikaian
D. Penyelarasan
E. Persaingan

Jawaban: D

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Tes TKD Verbal BUMN 2022, Kisi-kisi Soal BUMN Batch 2

21. Mana yang tidak masuk kelompoknya?
A. Penyelidikan
B. Pengusutan
C. Penelitian
D. Pemeriksaan
E. Penuntutan

Jawaban: E

22. Pajak : Motor = …. : ….
A. Karcis : Peron
B. Upah : Buruh
C. Abonemen : Telepon
D. Tips : Restoran
E. Baju : Cuci

Jawaban: C

23. Mana yang tidak masuk kelompoknya?
A. Megawati
B. Sudharmono
C. Soekarno
D. Soeharto
E. Abdurrahman Wahid

Jawaban: B

24. Mana yang tidak masuk kelompoknya?
A. Serimpi
B. Kecak
C. Pendet
D. Jaipong
E. Angklung

Jawaban: E

25. Urutan nilai budaya AKHLAK adalah
A. Amanah - kolaboratif - harmonis - loyal - adapatif - kompeten
B. Amanah - kompeten - harmonis - loyal - adaptif - kolaboratif
C. Adaptif - kompeten - harmonis - loyal - amanah - kolaboratif
D. Amanah - kompeten - harmonis - loyal - agile - kolaboratif

Jawaban: B

Baca Juga: Jadwal Seleksi dan Link Download Contoh Soal TKD dan Core Values BUMN Batch 2 2022

26. Apa yang menjadi esensi dari nilai adaptif. Berikut adalah 3 kata kunci nilai adaptif yang perlu dipahami bersama yaitu?
A. Kesiapan uji coba, perkukuh, repitisi
B. Antusias kepastian, inovatif, proaktif
C. Kesiapan batin, imam, berwawasan
D. Kemanusiaan, antusias, tabah

27. Loyalitas salah satu budaya kerja BUMN AKHLAK memiliki makna (Kalimat afirmasi), yaitu:
A. Kami memegang teguh kepercayaan yang diberikan
B. Kami terus belajar dan mengembangkan kapabiltas
C. Kami saling peduli dan menghargai perbedaan
D. Kami berdedikasi dan mengutamakan kepentingan bangsa

Jawaban: D

28. Nilai-nilai pada huruf "A" dalam values AKHLAK adalah...
A. Adaptif, agility
B. Amanah, adaptif
C. Amanah, agility
D. Arif, agility

Jawaban: B

29. Yang mana yang bukan bagian dari AKHLAK?
A. Amanah
B. Komunis
C. Kompeten
D. Adaptif

Jawaban: B

30. "Memegang teguh kepercayaan yang diberikan" Merupakan isi dari AKHLAK, yaitu?
A. Adaptif
B. Amanah
C. Kompeten
D. Kolaboratif

Jawaban: B

Demikian 30 soal TKD dan AKHLAK BUMN 2022 yang bisa dijadikan bahan referensi.***

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah