Soal dan Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Mendampingi Murid dengan Utuh dan Menyeluruh Topik Merdeka Belajar

- 14 Desember 2022, 17:40 WIB
Soal dan Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Mendampingi Murid dengan Utuh dan Menyeluruh Topik Merdeka Belajar
Soal dan Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Mendampingi Murid dengan Utuh dan Menyeluruh Topik Merdeka Belajar /*/mantrasukabumi.com

Baca Juga: KUNCI JAWABAN SOAL Post Test Modul 3 Hasil Asesmen Diagnostik Siswa, Baca di Sini

3. Apa saja yang sangat dibutuhkan murid untuk membantu mereka menguatkan kekuatan-kekuatan kodratnya?
A. Pembelajaran kontekstual dan lingkungan yang mendukung.
B. Peran guru sebagai fasilitator dan lingkungan yang mendukung.
C. Peran guru sebagai fasilitator dan pembelajaran kontekstual
D. Keterampilan hidup dan peran guru sebagai penghubung.

Jawaban: C

4. Menurut Ki Hadjar Dewantara, kodrat keadaan terdiri dari...
A. Kodrat alam dan kodrat zaman
B. Kodrat alam dan kodrat dunia
C. Kodrat zaman dan kodrat dunia
D. Kodrat dunia dan kodrat akhirat

Jawaban: A

5. Berikut ini merupakan kemampuan yang harus dimiliki pendidik terkait potensi yang ada pada setiap murid ...
A. Kepekaan dalam mengidentifikasi potensi yang ada pada setiap murid.
B. Kepekaan dalam menentukan potensi untuk setiap murid
C. Menemukan dan menggali potensi kesenian yang ada pada setiap murid.
D. Semangat dalam mengintervensi minat yang ada pada setiap murid
Jawaban: A

6. Kebudayaan menuju arah kesatuan kebudayaan dunia (kemanusiaan) merupakan penjelasan dari...
A. Kontunuitas
B. Konvensi
C. Konvergen
D. Konsentris

Jawaban: C

Baca Juga: TERUPDATE, Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Kurikulum Merdeka Belajar Topik Pertanyaan Pemantik

7. Selain peran guru sebagai penghubung, hal berikut juga dibutuhkan murid untuk membantu mereka menguatkan kekuatan-kekuatan kodratnya...
A. Pembelajaran mandiri
B. Pembelajaran praktis
C. Pembelajaran demokratis
D. Pembelajaran kontekstual
Jawaban: D

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah