Prediksi Soal UTS PTS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 2 dengan Kunci Jawaban Essay Tahun 2022-2023

- 23 Februari 2023, 06:50 WIB
Prediksi Soal UTS PTS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 2 dengan Kunci Jawaban Essay Tahun 2022-2023
Prediksi Soal UTS PTS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 2 dengan Kunci Jawaban Essay Tahun 2022-2023 /*/mantrasukabumi.com

Jawaban:

Diketahui:

Massa benda (m) = 1 ton = 1000 kg
maka, gaya berat (W) = m × g = 1000 kg × 9,8m/s2 =9.800 N, gaya

Berat benda dapat diasumsikan sebagai F2
Luas penampang piston besar (A2) = 0,2 m2
Luas penampang piston kecil (A1) = 0,02 m2
Pada pompa hidrolik, berlaku hukum Pascal:
F1/A1 = F2/A2 = F1.A.2 = F2.A1
F1= F2.A1/A2
F1= 9800 x 0,02/0,2 = 980 N

Jadi, gaya minimal (F1) yang diperlukan untuk mengangkat benda sebesar 980 N.

3. Sebutkan 4 gangguan atau penyakit pada sistem pernapasan manusia beserta penyebabnya!

Jawaban:

Beberapa contoh gangguan atau penyakit pada sistem pernapasan dan penyebabnya.

a. Asma, dapat dipicu oleh masuknya zat pemicu alergi
(alergen) dalam tubuh, misalnya asap rokok, debu, bulu hewan peliharaan, dan serbuk sari. Selain itu, asma juga dapat disebabkan karena perasaan kaget, terlalu lelah,dan suhu udara dingin.

b. Pneumonia, disebabkan oleh bakteri Streptococcus
pneumoniae

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah