Bocoran Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan Kisi-kisi UTS Lengkap Disini

- 3 Maret 2023, 18:40 WIB
Bocoran Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan Kisi-kisi UTS Lengkap Disini
Bocoran Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Semester 2 dan Kisi-kisi UTS Lengkap Disini /Mantrasukabumi.com /pexels.com

Tokoh utama pada kutipan tabel tersebut adalah….
A. seekor kadal
B. ular air
C. katak
D. ikan
3. Perhatikan kutipan paragraf berikut!
(1) Pada zaman dahulu kala hiduplah seekor dinosaurus yang bernama Dino. Dinosaurus itu tinggal di dalam gua. Dia merasa kesepian, karena di dalam gua itu hanya sendirian. Setiap ia keluar gua pun, hewan-hewan yang lainnya langsung sembunyi. Memang,hewan-hewan di hutan itu merasa terancam setiap Dino keluar karena Dino suka semena-mena.
(2) Pada zaman dahulu kala hiduplah seekor dinosaurus yang bernama Dino. Dinosaurus itu tinggal di dalam gua. Dia merasa kesepian, karena di dalam gua itu hanya sendirian. Setiap ia keluar gua pun, hewan-hewan yang lainnya langsung sembunyi. Memang,hewan-hewan di hutan itu merasa terancam setiap Dino keluar karena Dino suka semena-mena.
(3) Suatu hari, sesuatu yang aneh terjadi. Dino melihat hewan-hewan yang semuanya berukuran lebih besar darinya. Padahal selama ini dia merasa kalau dialah makhluk yang paling besar di hutan itu. Bahkan miniature hewan yang ia buat berubah menjadi sangat besar dan berusaha mengancamnya. Dino menjadi ketakutan yang luar biasa.

 (4) Dalam ketakutannya Dino berpikir. Mungkin rasa takut seperti inilah yang dirasakan hewan-hewan di hutan ini setiap ia keluar dari hutan dan semena-mena kepada mereka. Akhirnya Dino menyadari kesalahannya dan meminta maaf kepada teman-temannya.
(5) Dino menemukan ide untuk mencari teman. Dino pun mencoba membuat miniatur gajah. Miniatur itu dibuat dari benda-benda yang didapat di hutan itu. Tiba-tiba muncul keajaiban. Miniatur gajah yang dibuatnya benar-benar hidup.
Susunan yang tepat paragraf tersebut adalah ….
A. (2) (1) (4) (5) (3)
B. (2) (1) (5) (4) (3)
C. (2) (1) (5) (3) (4)
D. (2) (1) (3) (5) (4)

Baca Juga: Prediksi Soal PTS UTS IPS Kelas 7 SMP MTs Kurikulum Merdeka Semester 2 TA 2022-2023 Plus Kunci Jawaban

4. Bacalah kutipan fabel berikut!
Belang adalah nama dari seekor kucing betina yang hidup di permukiman binatang. Dia memiliki dua warna dalam bulunya yakni hitam dan putih. Oleh karena itu dinamakan Belang. Bulu-bulunya lembut dan wangi karena ia rajin merawatnya. Kuku-kukunya juga selalu bersih dan rapi. Kelakuan Belang sama manisnya dengan penampilannya Belang tidak pernah sekalipun mencuri makanan. Dia bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan makannya. Ia tak segan berkelana ke kampung sebelah untuk mendapatkan pekerjaan.

Berdasarkan paparan watak tokoh, fabel tersebut termasuk fabel jenis ….
A. fabel kuno
B. fabel adaptasi
C. fabel modern
D. fabel alami

5. Cermatilah kutipan fabel berikut!
Boko, kerbau milik Pak Tono, memasuki kandangnya. Badannya terasa lelah dan terasa sakit. Seharian ia bekerja membantu Pak Tono membajak sawah. Boko melenguh. ”Aku mau istirahat, aku capek sekali,” kata Boko pada Dayam, ayam jantan peliharaan Pak Tono. Namun, pagi harinya kembali Boko dijemput Pak Tono di kandangnya. Meski malas, Boko mengikuti ke mana Pak Tono membawanya pergi. Sampai di pematang sawah, Boko berhenti menunggu Pak Tono memasang bajaknya. Tiba tiba ia dibentak oleh burung Puyuh, “Hai, jangan kau injak sarangku.”

Tokoh utama teks fabel tersebut adalah ….
A. Pak Tono
B. Dayam
C. Burung Puyuh
D. Boko
6. Bacalah kutipan fabel berikut!
Sekali lagi Sanci, si angsa, berputar-putar di atas permukaan kolam dengan mata memandang ke bawah, ke bayangan yang terbentuk di permukaan air telaga. Pada permukaan telaga tampak seekor angsa yang cantik dengan bulu putih bersihnya. Sanci sangat membanggakan bulunya yang bersih tersebut. Apalagi ia terkenal sebagai angsa dari keluarga kaya yang sebentar lagi akan merayakan ulang tahun di sebuah rumah makan termahal di daerah itu. Dia akan mengundang teman-temannya untuk makan-makan.

Watak Sanci pada kutipan teks fabel tersebut adalah ….
A. Perhatian
B. Sombong
C. Suka berpesta
D. Suka menari

7. Bacalah kutipan fabel berikut!
Tiba-tiba Mogi menumpahkan minuman ke bulu Sanci. Sanci berusaha menghilangkan warna biru tua yang menempel di badannya. Semua mata binatang di hutan memandangnya iba. Tetapi bagi Sanci, pandangan itu penuh dengan ejekan dan hinaan, sebagaimana dulu ia sering menghina binatang lain yang tidak mempunyai bulu sebersih dirinya. Ia masuk ke sarang dengan perasaan tertekan. Ibu Sanci menghiburnya dan menasihatinya.

Halaman:

Editor: Ina Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah