Bocoran Soal dan Kunci Jawaban PTS PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Lengkap Kisi-kisi Terbarunya 2023

- 7 Maret 2023, 07:00 WIB
Bocoran Soal dan Kunci Jawaban PTS PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Lengkap Kisi-kisi Terbarunya 2023
Bocoran Soal dan Kunci Jawaban PTS PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Lengkap Kisi-kisi Terbarunya 2023 /mantrasukabumi.com/freepik.com/jcomp

6. Berikut ini adalah hikmah dari beriman kepada malaikat AllahSwt. Antaralain .....
A. Memberi semangat kepada orang yang beriman agar menjadi muslim sejati.
B. Kurang hati-hati dalam berbicara dan berbuat.
C. Kurang bersemangat dan rajin beribadah kepada Allah Swt.
D. Tidak hafal nama dan tugas para malaikat.
Kunci Jawaban : A

7. Zaid mengerjakan soal ujian tanpa mencontek, walaupun banyak kesempatan dan tidak ada pengawas diruangan. Sikap tersebut menunjukkan bahwa ia beriman kepadamalaikat .....
A. Jibril C. Raqib dan Atid
B. Mikail D. Israfil
Kunci Jawaban : C

8. Salah satu persamaan antara malaikat dan jin adalah keduanya sama-sama .....
A. Berjenis kelamin C. Berkembang biak
B. Makhluk gaib D. Memiliki nafsu
Kunci Jawaban : B

9. Sifat malaikat yang membedakannya dengan manusia adalah .....
A. Memiliki nafsu
B. Makan dan minum
C. Kemampuan ilmunya
D. Ketundukkan dan kepatuhan
Kunci Jawaban : D

Baca Juga: KISI-KISI Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Bahasa Inggris Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Kurikulum Merdeka

10. Kita harus selalu melaksanakan semua perintah Allah dan menjauhi semua larangan-Nya. Agar dapat surganya, kita harus .....
A. Iman kepada malaikat Ridwan
B. Iman kepada malaikat Malik
C. Iman kepada malaikat Munkar Nakir
D. Iman kepada malaikat Raqib dan Atid
Kunci Jawaban : A

11. Kemampuan untuk menyadari perasaan orang lain dan bertindak untuk membantunya merupakan arti .....
A. Amanah C. Empati
B. Jujur D. Istiqamah
Kunci Jawaban : C

12. Manusia adalah makhluk sosial, ia tidak bisa hidup tanpa bantuan oranglain. Perilaku kita sebaiknya adalah .....
A. Mendengarkan apa kata orang lain
B. Mengikuti apa yang diinginkan orang lain
C.Merasakan apa yang dirasakan orang lain
D. Merendahkan diri kepada orang lain
Kunci Jawaban : C

13. Sikap empati seorang pelajar dapat diwujudkan dalam bentuk .....
A. Berbagi contekan saat ulangan
B. Berbagi makanan saat makan bersama
C. Meminjamkan alat tulis kepada teman yang tidak memiliki
D. Membiarkan teman merasa kesusahan
Kunci Jawaban : C

14. Saat menghadapi musibah, ia selalu mengeluh, tetapi saat bahagia ia enggan berbagi. Sifat seperti ini tidak baik karena akan menyebabkan .....
A. Disayang teman
B. Keretakan hubungan
C. Termotivasi untuk berusaha
D. Menjadi terhormat
Kunci Jawaban : B

Halaman:

Editor: Ina Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x