SOAL PTS UTS Pendidikan Pancasila Kelas 4 SD MI Semester 2 Kurikulum Merdeka dengan Kunci Jawaban

- 14 Maret 2023, 07:00 WIB
Contoh Soal Pendidikan Pancasila PKN kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka
Contoh Soal Pendidikan Pancasila PKN kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/ @Muscat_Coach

MANTRA SUKABUMI - Inilah kumpulan soal Penilaian Tengah Semester PTS untuk kelas 4 SD MI pelajaran Pendidikan Pancasila.

Adik-adik kelas 4 SD MI disarankan untuk memahami dan menyimak contoh soal UTS PTS Pendidikan Pancasila ini dengan baik.

Pasalnya, materi Pendidikan Pancasila ini sangat cocok untuk dipelajari sebelum pelaksanaan UTS PTS semester 2 berlangsung.

Baca Juga: KISI-KISI SOAL PTS UTS Pendidikan Pancasila Kelas 1 SD MI Kurikulum Merdeka Semester 2 dan Kunci Jawaban

Tentu saja, contoh soal pilihan ganda Pendidikan Pancasila ini disusun berdasarkan Kurikulum Merdeka Tahun 2023.

Selain itu, soal Pendidikan Pancasila ini sudah dilengkapi dengan kunci jawaban sehingg dapat membantu adik-adik agar mudah pahami.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Selasa, 14 Maret 2023 inilah soal dan kunci jawaban Pendidikan Pancasila PKN kelas 4 SD MI.

1. Nilai-nilai yang merupakan pengamalan sila pertama Pancasila ditunjukkan oleh peristiwa…
A. Adi melakukan ibadah bersama keluarga di klenteng dekat rumahnya.
B. Rina terlambat masuk sekolah karena bangun kesiangan.
C. Ika dan Putri berebut boneka.
D. Tika tidur saat guru sedang menjelaskan pelajaran.
Jawaban: A

2. Bangsa Indonesia terkenal dengan tanahnya yang subur. Kekayaan alam Indonesia yang terdapat di daratan dan lautan mengandung sumber daya alam yang melimpah. Sumber daya alam yang dapat diperbarui, contohnya ....

A. emas
B. tembaga
C. perunggu
D. pohon karet

Jawaban: D

3. Perhatikan beberapa sikap berikut!
(1) Mendahulukan kepentingan dan tujuan bersama.
(2) Cinta permusyawaratan dan demokrasi.
(3) Bijak dalam menyelesaikan masalah. Sikap-sikap di atas merupakan pengamalan Pancasila sila ke….
A. 1
B. 2
D. 3
D. 4
Jawaban: D

Baca Juga: 40 Latihan Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Kelas 2 SD MI Bahasa Inggris, Dilengkapi Kisi-kisi IKM 2023

4. Upacara adat memberikan sesaji di Gunung Bromo disebut ...

A. Kasada
B. Sekaten
C. Ngaben
D. Subak

Jawaban: A

5. Lagu daerah yang berasal dari Yogyakarta adalah ....

A. Bubuy Bulan
B. Injit-injit Semut
C. Suwe Ora Jamu
D. Kicir-kicir

Jawaban: C

6. Rasa persatuan dapat kita pupuk dari lingkungan terkecil kita, yaitu kelurga dengan cara…
A. Membawa bekal dari rumah untuk dimakan bersama teman
B. Mengajak adik membeli makanan di warung
C. Mengajak teman bermain di rumah
D. Melakukan diskusi bersama seluruh anggota keluarga
Jawaban: D

7. Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dapat diraih berkat adanya ...

A. pemberian negara Jepang
B. persatuan dan kesatuan bangsa
C. senjata tradisional yang ampuh
D. balas dendam terhadap penjajah

Jawaban: B

8. Setiap warga negara harus menghindari perilaku yang dapat membahayakan keutuhan negara Indonesia. Contoh sikap dan perilaku yang membahayakan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia di lingkungan berbangsa dan bernegara adalah ....

A. merusak fasilitas umum
B. membuang sampah pada tempatnya
C. mematuhi aturan lalu lintas
D. menjaga kebersihan lingkungan

Jawaban: A

9. Contoh sikap berikut yang sesuai dengan pengamalan Pancasila sila keempat adalah…
A. Bu Rina memimpin rapat pemilihan ketua kelas
B. Ayah memberi uang saku kepada Ari dan Tika secara adil
C. Irwan selalu hormat kepada ayah dan ibunya
D. Denis pergi ke gereja untuk melakukan ibadah
Jawaban: A

10. Contoh sikap yang menunjukkan cinta terhadap lingkungan adalah…
A. Ibu dan Ani membantu ayah memberi makan ayam
B. Ike memberi sedekah kepada pengemis
C. Andi dan Risma menanam bunga di taman rumah
D. Rudi belajar dengan giat agar mendapat nilai 100
Jawaban: C

Baca Juga: Kumpulan Soal UTS PTS Terlengkap Bahasa Inggris Kelas 9 SMP Semester 2 Tahun 2023

10. Dalam proses perumusan Pancasila, para tokoh bangsa ini memberikan contoh kepada kita bahwa perbedaan dapat diselesaikan dengan cara…
A. Pemungutan suara
B. Musyawarah
C. Menang sendiri
D. Keras kepala
Jawaban: B

11. Lambang negara Indonesia adalah...

A. Burung garuda
B. Kerbau
C. Singa
D. Gajah

Jawaban: A

12. Berikut bukan sikap-sikap yang diperlukan dalam menjaga keutuhan NKRI adalah ...

A. cinta tanah air
B. ingin menang sendiri
C. membina persatuan dan kesatuan
D. rela berkorban

Jawaban: B

13. Berikut sikap sesuai sila ketiga Pancasila adalah .....

A. rela berkorban demi negara
B. berdoa sebelum makan
C. mengikuti musyawarah
D. suka menabung

Jawaban: A

14. Menjunjung tinggi tradisi perjuangan serta kerelaan untuk berkorban dan membela kehormatan bangsa dan negara merupakan nilai-nilai Pancasila sila .....

A. keempat
B. ketiga
C. kedua
D. pertama

Jawaban: B

15. Kerukunan akan terwujud apabila umat beragama saling .....

A. mencaci
B. mengumpat
C. menghormati
D. meminta

Jawaban: C

16. Pengertian dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) adalah...

A. Negara yang terdiri dari pulau-pulau
B. Negara yang terdiri dari gabungan pulau-pulau
C. Negara yang terdiri dari satu pulau besar
D. Negara yang terdiri dari satu daerah.

Jawaban: B

17. Pancasila sebagai dasar negara diresmikan pada tanggal...

A. 18 Agustus 1945
B. 17 Agustus 1945
C. 16 Agustus 1945
D. 15 Agustus 1945

Jawaban: B

Baca Juga: Soal UTS PTS Kelas 6 SD MI Tema 7 Semester 2 Kurikulum 2013 Plus Kunci Jawaban TA 2022-2023

18. Bendera merah putih diresmikan oleh Soekarno dan Hatta pada tanggal...

A. 17 Agustus 1945
B. 28 Oktober 1928
C. 5 Oktober 1945
D. 17 Agustus 1950

Jawaban: D

19. Sikap menghormati dan menghargai antarumat beragama merupakan perwujudan dari sila ..... dari Pancasila

A. ke-1
B. ke-2
C. ke-3
D. ke-4

Jawaban: A

20. Berikut ini contoh aturan dalam lingkungan sekolah adalah…
A. Setiap anak harus membawa bekal
B. Tiap anak harus datang ke sekolah paling lambat pukul 07.00
C. Setiap siswa harus memakai seragam
D. Murid perempuan harus menggunakan perhiasan
Jawaban: C

Demikian informasi terkait soal dan kunci jawaban UTS Pendidikan Pancasila kelas 4 SD MI semester 2 dan kunci jawaban Kurikulum Merdeka.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x