Contoh Soal dan Kisi-kisi UTS PTS Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2 Piliha Ganda Tahun Pelajaran 2022-2023

- 15 Maret 2023, 17:14 WIB
Contoh Soal dan Kisi-kisi UTS PTS Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2 Piliha Ganda Tahun Pelajaran 2022-2023
Contoh Soal dan Kisi-kisi UTS PTS Matematika Kelas 6 SD MI Semester 2 Piliha Ganda Tahun Pelajaran 2022-2023 /Mantra Sukabumi/FreeImages

MANTRA SUKABUMI -Berikut ini contoh soal dan kisi-kisi UTS PTS Matematika kelas 6 SD MI semester 2 Pilihan Ganda (PG) tahun pelajaran 2022-2023.

Contoh soal dan kisi-kisi UTS PTS Matematika kelas 6 SD MI ini kami bagikan untuk adik-adik yang saat ini sedang mengikuti kegiatan Ujian Tengah Semester.

Dengan contoh soal dan kisi-kisi UTS PTS ini kalian dapat mempelajari dan mengerjakannya terlebih dahulu agar adik-adik dapat mengetahui kemampuannya masing-masing.

Baca Juga: Kumpulan Soal UTS PTS Tema 7 Kelas 5 Semester 2 Tahun 2023 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Sehingga dengan demikian, adik-adik dapat mempelajari kembali bagian materi mana yang belum benar-benar dipahami untuk diperdalam.

Dilansir mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu, 15 Maret 2023, berikut contoh soal UTS PTS Matematika kelas 6 SD MI yang dapat kami paparkan.

1. Prisma segitiga memiliki beberapa sisi ………..
a. 5
b. 6
c. 7
d. 8

2. Sebuah prisma alasnya berbentuk segitiga siku-siku dengan sisi miring 26 cm dan salah satu sisi siku-sikunya 10 cm. Jika luas permukaan prisma 960 cm2, tentukan tinggi prisma……
a. 12 cm
b. 13 cm
c. 14 cm
d. 15 cm

3. Alas sebuah prisma berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal masing-masing 12 cm dan 16 cm. Jika tinggi prisma 18 cm, hitunglah panjang sisi belah ketupat, luas alas prisma dan luas permukaan prisma.
a. 912 cm
b. 812 cm
c. 712 cm
d. 612 cm

Halaman:

Editor: Ahmad Junaedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x