Prediksi Soal Ujian Sekolah Kelas 6 SD MI Bahasa Indonesia Lengkap Kunci Jawaban Tahun 2023

- 28 Maret 2023, 10:10 WIB
Kumpulan Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 6 SD MI
Kumpulan Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 6 SD MI /Mantra Sukabumi /Freeimages

Pernyataan yang sesuai dengan teks di atas adalah ....

a. Mengolah kerang hanya membutuhkan dua langkah saja.
b. Daging dalam cangkang tidak perlu dibuang untuk menghasilkan kerajinan.
c. Pembeli bisa ikut menentukan pola model hiasan yang diinginkan.
d. Untuk menggambar sketsa pada cangkang diperlukan pola sebagai cetakan.

Jawaban: d

5. Bacalah kalimat-kalimat berikut!
(1) Pukul 05.00, Budi bangun tidur.
(2) Kemudian, ia membersihkan kandang ayam di belakang rumah
(3) Memang, Budi rajin dan senang membantu orang tua
(4) Ia merapikan tempat tidurnya terlebih dahulu
(5) Setelah selesai, Budi mandi dan siap ke sekolah

Urutan kalimat yang tepat agar menjadi paragraf padu adalah ....

A. 1-4-3-2-5
B. 1-4-2-5-3
C. 3-1-2-4-5
D. 3-1-2-5-4

Jawaban: b

6. Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
(1) Ia merayakan ulang tahun di panti asuhan itu dengan membagikan bingkisan pada anak-anak di panti asuhan.
(2) Tanggal 10 Juni adalah ulang tahun Jundi.
(3) Jundi sangat senang bisa membantu orang lain di hari bahagianya.
(4) Ia ingin merayakannya dengan cara yang tidak biasa.
(5) Saat hari ulang tahunnya tiba, ia mengunjungi panti asuhan di kotanya.

Kalimat-kalimat tersebut akan menjadi paragraf yang baik dengan urutan ....

a. (2)−(4)−(1)−(5)−(3)
b. (2)−(5)−(1)−(3)−(4)
c. (2)−(4)−(5)−(1)−(3)
d. (2)−(5)−(1)−(4)−(3)

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x