Kisi-kisi Soal CPNS Tahun 2023 Tentang PP Nomor 28 Tahun 2012 Pembahasan Lengkap dan Akurat

- 7 April 2023, 11:20 WIB
Kumpulan kisi-kisi CPNS Tahun 2023 terlengkap formasi Arsiparis sesuai PP Nomor 28 Tahun 2012 tentang kearsipan
Kumpulan kisi-kisi CPNS Tahun 2023 terlengkap formasi Arsiparis sesuai PP Nomor 28 Tahun 2012 tentang kearsipan /

1. Lembaga negara, pemerintah daerah, perguruan tinggi negeri, BUMN, dan BUMD membuat daftar arsip dinamis berdasarkan dua kategri, yaitu….

a. Arsip aktif dan arsip inaktif
b. Arsip dinamis dan arsip statis
c. Arsip rahasia dan arsip umum
d. Arsip terjaga dan arsip terbuka
e. Arsip terjaga dan arsip umum

Jawaban: E

Pembahasan:
Sesuai PP Nomor 28 Tahun 2012 Pasal 45 Ayat 1: Lembaga negara, pemerintahan daerah, perguruan tinggi negeri, BUMN dan BUMD membuat daftar arsip dinamis berdasarkan 2 (dua) kategori, yaitu arsip terjaga dan arsip umum

2. Daftar arsip dinamis yang dimuat pada nomor sebelumnya meliputi dua daftar arsip, yaitu daftar….dan daftar….

a. Arsip aktif dan arsip inaktif
b. Arsip dinamis dan arsip statis
c. Arsip rahasia dan arsip umum
d. Arsip terjaga dan arsip terbuka
e. Arsip terjaga dan arsip umum

Jawaban: A

Baca Juga: Pengelolaan dan Penerimaan Arsip, Bocoran Materi dan Kisi-kisi CPNS Tahun 2023 Formasi Arsiparis

Pembahasan:
Sesuai PP Nomor 28 Tahun 2012 Pasal 45 Ayat 2: Daftar arsip dinamis sebagaimana dimaksud pada ayat (1) meliputi daftar arsip aktif dan daftar arsip inaktif

3. Pemeliharaan arsip vital dilaksanakan berdasarkan….

a. Program arsip vital
b. Ketetapan pimpinan unit kearsipan
c. Ketetapan unit kearsipan
d. Peraturan perundang-undangan
e. Ketetapan unit pengolah

Jawaban: A

Pembahasan:

Sesuai PP Nomor 28 Tahun 2012 Pasal 50 Ayat 1: Pemeliharaan arsip vital dilaksanakan berdasarkan program arsip vital

4. Pemeliharaan arsip vital menjadi tanggung jawab….

a. Unit pengolah
b. Pencipta arsip
c. Pimpinan unit pengolah
d. Unit kearsipan
e. Kepala ANRI

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah