35 Soal Ujian Sekolah Prakarya Kelas 9 SMP MTs Full Kunci Jawaban Asesmen Madrasah dan SAJ Tahun 2023

- 11 Mei 2023, 20:20 WIB
35 Soal Ujian Sekolah Prakarya Kelas 9 SMP MTs dan Kunci Jawaban Asesmen Madrasah SAJ Tahun 2023
35 Soal Ujian Sekolah Prakarya Kelas 9 SMP MTs dan Kunci Jawaban Asesmen Madrasah SAJ Tahun 2023 /Pexels.com / Karolina Grabowska/

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini kumpulan 35 soal Ujian Sekolah pelajaran Prakarya Kelas 9 SMP MTs Tahun 2023.

Diprediksi 35 soal Prakarya yang terdiri dari 30 pertanyaan pilihan ganda dan 5 essay ini akan keluar saat pelaksanaan Ujian Sekolah US atau Asesmen Madrasah AM Kelas 9 SMP MTs.

Selain itu soal Prakarya ini juga bisa dijadikan bahan belajar para murid dan guru sebelum pelaksanaan SAJ Satuan Akhir Jenjang Tahun 2023.

Baca Juga: Cara Masuk Platform Rapor Pendidikan 2023 Lakukan ini Jika Gagal Log In dan Kembali ke Beranda

Soal Prakarya tersedia lengkap dengan kunci jawaban yang dapat membantu adik-adik dalam proses belajar di rumah.

Dilansir mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, inilah soal Ujian Sekolah Prakarya Kelas 9 SMP MTs Semester 2 kurikulum 2013, pilihan ganda dan essay terlengkap.

1. Perhatikan ciri-ciri tanaman berikut ini!

(1) Mempunyai ranting bulat silindris
(2) Daun kecil dan jarang, letaknya ada di ujung ranting yang masih muda
(3) Tubuh pada daerah dataran rendah hingga ketinggian 600 mdpl
(4) Menyukai lokasi yang terkena sinar matahari secara langsung

Pernyataan di atas adalah ciri dari tanaman….

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x