Soal PAT PAI Kelas 10 SMA MA , Lengkap dengan Kisi-kisi dan Kunci Jawaban SAT 2023

- 1 Juni 2023, 06:20 WIB
Soal PAT PAI Kelas 10 SMA MA , Lengkap dengan Kisi-kisi dan Kunci Jawaban SAT 2023
Soal PAT PAI Kelas 10 SMA MA , Lengkap dengan Kisi-kisi dan Kunci Jawaban SAT 2023 /pexels.com / Vlada Karpovich/

11. Beriman kepada Malaikat Jibril diwujudkan dengan perilaku….
a. tidak malas dalam belajar dan bekerja
b. memiliki niat baik dalm segala perbuatan, baik ucapan maupun perbuatan
c. senantiasa membaca Al-Qur’an dan mangamalkannya
d. selalu memohon kepada Allah SWT. agar dimasukan ke dalam surga
e. mempersiapkan diri untuk menghadapi kematian

Jawaban: c

12. Allah memberikan akal dan nafsu kepada….
a. malaikat
b. jin
c. setan
d. manusia
e. binatang

Jawaban: d

13. Salah satu asas politik yang diterapkan oleh Rasulullah adalah Al Adatul Insaniyah yang artinya….
a. perikemanusiaan
b. keadilan sosial
c. demokrasi
d. persatuan Islam
e. persaudaraaan Islam

Jawaban: a

14. Sebelum Nabi Muhammad SAW. datang ke Madinah, nama kota tersebut adalah….
a. Makkah
b. Yaman
c. Yastrib
d. Qahirah
e. Habasyah

Jawaban: c

15. Malaikat yang ditugaskan Allah SWT. untuk mengatur rezeki bagi manusia adalah….
a. Malaikat Malik
b. Malaikat Munkar
c. Malaikat Mikail
d. Malaikat Israfil
e. Malaikat Jibril

Jawaban: c

Halaman:

Editor: Ahmad Junaedi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x