50 Contoh Soal dan Kunci Jawaban PAT dan SAS Matematika Kelas 2 SD MI Tahun 2023 Sesuai Kisi-kisi Terbaru

- 6 Juni 2023, 09:11 WIB
KISI-KISI PAT UKK Matematika Kelas 5 SD MI Semester 2 2023 Materi Bangun Ruang: Mencari Volume, Keliling
KISI-KISI PAT UKK Matematika Kelas 5 SD MI Semester 2 2023 Materi Bangun Ruang: Mencari Volume, Keliling /mantrasukabumi.com/Pixabay.com

Jawaban: a

43. Urutan dari bilangan terkecil ke terbesar di bawah ini yang tepat adalah ….
a. 132, 231, 467 213
b. 123, 132, 214, 231
c. 213, 567, 123, 132

Jawaban: b

44. Urutan bilangan jika diurutkan dari bilangan terbesar ke yang terkecil adalah ….
a. 654, 574, 436
b. 456, 657, 594
c. 564, 496, 674

Jawaban: a

45.Ayah kemarin membeli 50 ekor ayam
Kemudian, Ayah membeli lagi 125 ayam
Jika di jumlahkan berapa total ayam ayah saat ini …
a. 325
b. 472
c. 175

Jawaban: c

46. Adik memiliki 150 kelereng
Ibu menghadiahi adik kelereng, sebanyak 75 maka berapa jumlah keseluruhan kelereng Adik sekarang …
a. 245
b. 225
c. 235

Jawaban: b

47. Bapak Harun memiliki 357 butir telur ayam yang akan pak Harun jual
Sore ini telur terjual sebanyak 125 butir
Maka berapa sisa telur milik pak harun .…
a. 236
b. 232
c. 235

Halaman:

Editor: Ilham Hambali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah