6 Cara Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak yang Cocok bagi Pemula

- 5 November 2020, 10:15 WIB
Ilustrasi Bendera Korea Selatan.
Ilustrasi Bendera Korea Selatan. /Pixabay

4. Menambah hafalan kata-kata dan cara pelafalannya melalui drama Korea

Melalui drama korea, kita akan menemukan bagaimana cara melafalkan sebuah kata atau kalimat, karena terkadang dalam bahasa korea pelafalan atau pengucapn tidak sama dengan penulisannya.

Seperti hal nya dalam bahasa Inggris. Misalkan kata ‘Name dibaca neim’ begitupun dalam bahasa korea.

5. Membuat Kalimat

Tahap ini merupakan tahap yang paling sulit yang harus di lalui, namun perlu di ingat, belajar bahasa korea hanya akan terasa sangat sulit di awalnya saja.

Karena selain mempelajari cara membaca atau melafalkan, juga belajar menulis Hangeul, kalau kita belajar bahasa Inggris.

Kita hanya belajar memahami makna dan cara membaca saja, tak perlu mempelajari cara menulis alfabet, karena tak ada perbedaan dengan bahasa Indonesia.

Baca Juga: 5 Cara Hidup Sehat Ala Rasulullah SAW, yang ke 3 dan 4 Harus Lebih Diperhatikan

Berbeda dengan bahasa korea , kita harus mempelajari cara menulis hurufnya, yang dinamakan dengan hangeul, selain perbedaan dihuruf, bahasa Korea memiliki struktur kalimat yang sangat berbeda dengan bahasa Indonesa maupun bahasa Inggris.

Kita harus belajar membedakan mana yang kata sifat, kata kerja, dan kata benda, Kareana di bahasa Korea memiliki berbagai macam partikel yang berbeda dan mengharuskan kita menggunakan berbagai macam grammer yang berbeda.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x