Daftar Harga Hp Oppo A11K dan Vivo Y1s 1 Jutaan Beserta Spesifikasinya, Cocok untuk Anak Milenial

5 September 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi Daftar Harga Hp Oppo A11K dan Vivo Y1s 1 Jutaan Beserta Spesifikasinya, Cocok untuk Anak Milenial. /*/pexels.com/MOHI SYED

 

MANTRA SUKABUMI - Bagi Anda yang merasa sebagai anak milenial dan modern, ada HP murah nih harga 1 juta dari Oppo dan Vivo.

Sebagai anak milenial yang Cuma miliki dana 1 juta namun ingin beli HP baru dari Oppo dan Vivo, jangan bingung, baca artikel ini.

Pada artikel ini dicantumkan estimasi harga Hp Oppo dan Vivo 1 jutaan beserta spesifikasinya yang cocok untuk anak milenial.

Baca Juga: Shopee Gandeng Bintang Internasional Jackie Chan dan Joe Taslim di Iklan Shopee 9.9 Terbaru

Berikut daftar harga Hp Oppo dan Vivo 1 jutaan terbaru September 2021, berdasarkan rangkuman mantrasukabumi.com dari iPrice sebagai berikut:

1. Oppo

• Oppo A11k

Spesifikasi:

Dimensions/Weight

Height: 15.59cm / 155.9mm

Width: 7.55cm / 75.5mm

Thickness: 0.83cm / 8.3mm

Weight: About 165g

Basic Parameters

Color: Black, Blue

Operating System: ColorOS 6.1.2, based on Android 9

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Nokia G20 Terbaru di Indonesia, Cek di Sini

CPU: MT6765V/CB

GPU: IMG GE8320

Battery: 4100mAh / 4230mAh

RAM: 2GB

Storage: 32GB (Expandable up to 256GB)

Display

Size: 15.79cm (6.22'')

Touchscreen: Multi-touch, Capacitive Screen, Gorilla Glass 3

Resolution: 720 by 1520 pixels

Colors: 16 million colors

Screen Ratio: 89.0%

Contrast: 1500:1

Type: In-Cell

Baca Juga: Cara Sembunyikan Status Online Typing atau Sedang Mengetik di Aplikasi WhatsApp

Brightness: Typical Value 450nit

Camera

Rear Sensor: 13MP + 2MP

Front Sensor: 5MP

Flash: LED Flash

Aperture:

Rear: f/2.2 + f/2.4

Front: f/2.4

Sensor Size:

Rear: Main 1/3', 1.12um

Front: 1/5',1.12um

Video: The rear cameras support up to 1080P@30fps, 720P@30fps.

Connectivity

Frequencies:

GSM: 850/900/1800/1900MHz

WCDMA: Bands 1/5/8

FDD-LTE: Bands 1/3/5/8

TD-LTE: Bands 38/40/41

SIM Card Type: Nano-SIM card

GPS: Built-in GPS; supports A-GPS, Beidou, Glonass

Bluetooth: 5.0

WLAN Function: WLAN 2.4G / WLAN 5.1G / WLAN 5.8G, WLAN Display

OTG: Supported

NFC: No

Sensors

Electronic Compass

Distance Transducer

Magnetic Induction Sensor

Light Sensor

G-Sensor/Acceleration Sensor

Gyroscope

Estimasi harga Oppo A11k adalah Rp1 juta.

Baca Juga: Xiaomi 11T dan 11T Pro Hadir di Eropa, Berikut Bocoran Spesifikasi dan Harganya

2. Vivo

• Vivo Y1s

Spesifikasi dan keunggulan

- Mode Gelap

Saat malam tiba, beralihlah ke mode gelap dan nikmati penggunan ponsel yang lebih nyaman dengan baterai yang lebih tahan lama.

- Efek Dinamis

Fitur baru pada pengaturan memberi Anda berbagai pilihan animasi layar yang dapat digunakan saat membuka kunci ponsel, menggunakan Face Access, dan interaksi lainnya.

- Baterai 4030mAh + Manajemen Daya Pintar

Baterai 4030mAh yang didukung manajemen daya pintar eksklusif vivo, membuat Y1s bekerja lebih lama untuk pengalaman menonton video dan bermain game yang lebih menyenangkan. Kini Anda tidak perlu khawatir kehabisan baterai.

- 32GB ROM + 256GB Expandable Memory

Y1s memiliki memori internal 32GB yang dapat menyimpan lebih banyak foto, file, dan aplikasi. Ruang penyimpanan Y1s juga dapat diperluas hingga 256GB dengan kartu SD tambahan, memberikan Anda kebebasan untuk menyimpan lebih banyak memori dengan leluasa.

• Estimasi harga Vivo Y1s berkisar pada Rp1,4 juta.***

Editor: Encep Faiz

Sumber: iprice.co.id

Tags

Terkini

Terpopuler