Spesifikasi dan Harga OPPO A52, HP Keren dengan Baterai Besar dan RAM 6GB

29 September 2021, 21:40 WIB
Spesifikasi dan Harga OPPO A52, HP Keren dengan Baterai Besar dan RAM 6GB./ /Oppo Indonesia

 

MANTRA SUKABUMI – Ini adalah spsifikasi dan harga HP keren yang didukung dengan kapasitas baterai 5000mAh, OPPO A52.

OPPO A52 menawarkan berbagai keunggulan selain baterai besar, yaitu HP ini sudah menggunakan Chipset Snapdragon 665 (11 nm).

Lantas apa saja keunggulan dan kelemahan yang ada pada HP OPPO A52? Simak berikut ini.

Baca Juga: Profil Jackie Chan, Brand Ambasador Shopee 9.9 Super Shopping Day, Lengkap, Usia, Agama dan Akun IG

Dikutip mantrasukabumi.com dari iprice pada Rabu, 29 Sseptember 2021, ini spesifikasi dan harga OPPO A52.

• OPPO A52

OPPO A52 dirilis pada April 2020 dengan mengusung chipset Snapdragon 665 (11 nm).

OPPO A52 hadir dengan ukuran 162 x 75.5 x 8.9 mm dan layar 6.5 inci Full Screen Full HD+ dengan resolusi 2400 x 1080 piksel dan screen to body 90,5 persen, sangat lega.

Layar besar, kapasitas baterai pun cukup besar! Salah satu spesifikasi OPPO A52 yang unggul adalah baterai berkapasitas 5000 mAh.

Meski masuk dalam HP mid-range dengan harga OPPO A52 saat rilis, HP ini punya RAM 6 GB dan memori internal 128GB.

OPPO A52 dilengkapi dengan 4 kamera belakang alias quad camera dengan 12MP+8MP+2MP+2MP.

Untuk harga di Indonesia, OPPO A52 dibanderol Rp2.500.000.

Berikut spesifikasi lengkap HP OPPO A52.

• Chipset: Snapdragon 665 (11 nm)

• RAM: 6 GB

• GPU: Adreno 610

• OS: Android 10, ColorOS 7.1

• Memori internal: 128 GB

• Ukuran HP: 162 x 75.5 x 8.9 mm

• Berat HP: 192 gram

• Ukuran layar: LTPS LCD 6.5 inci, Full HD+ 2400 x 1080 piksel, 20:9 ratio, Gorilla Glass 3

• Kamera depan: 16 MP, f/2.0

• USB: Type-C 2.0, USB On-The-Go

• SIM: Hybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

• Kamera belakang: Quad camera, 12MP+8MP+2MP+2MP

• Baterai: 5000 mAh, fast charging 18 Watt.

Tak hanya OPPO A52 yang menawarkan berbagai keunggulan dan harga terjangkau, Xiaomi Redmi Note 9S pun tak mau kalah.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Terbaru Oppo Find X3 Pro RAM 12GB ROM 256GB dengan Baterai 4500mAh

Berikut spesifikasi Xiaomi Redmi Note 9S

• Xiaomi Redmi Note 9S

Xiaomi Redmi Note 9S dirilis pada april 2020 dengan menawarkan spesifikasi yang mumpuni dan tentunya tidak kalah dengan HP canggih lainnya seperti Oppo maupun vivo.

Xiaomi Redmi Note 9S dilengkapi dengan prosesor Octa Core yang memungkinkan Anda nyaman saat main game.

Kamera yang digunakan pada Xiaomi Redmi Note 9S sangat bagus karena sudah Full hd pada resolusi video.

Tak hanya itu, Xiaomi Redmi Note 9S memiliki tipe kamera yaitu triple kamera dengan resolusi kamera depan 32 MP.

Seamentara untuk resolusi kamera belakang pada Xiaomi Redmi Note 9S yaitu 24 +8 =2MP.

RAM yang mendukung Xiaomi Redmi Note 9S berkapasitas 8GB dengan penyimpanan internal sebesar 128GB.

Untuk baterai, Xiaomi Redmi Note 9S cukup besar yaitu 3340 mAh dengan sistem fast charging.

CPU yang digunakan Xiaomi Redmi Note 9S mengusung Kirin 701 (12 nm) dengan Octa Core sebagai prosesor inti.

Terkait harga, Xiaomi Redmi Note 9S di indonesia dibanderol dengan harga Rp2.856.990.

Berikut Spesifikasi lengkap Xiaomi Redmi Note 9S.

Ukuran Layar: 6.1inci

Kedalaman Piksel: 415ppi

Resolusi Layar: 1080 x 2312pixels

Teknologi Layar : LTPS IPS LCD

Scratch Resistant: Tidak

Resolusi Kamera Belakang: 24 + 8 + 2MP

Resolusi Kamera Depan: 32MP

Tipe Kamera: Triple Kamera

Resolusi Video: Full HD

Penyimpanan: 128GB

RAM: 8GB

Memori yang Dapat Diperluas: Ya

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Terbaru 2021 HP OPPO Reno6 Pro 5G, Layar AMOLED dengan Kamera Resolusi Tinggi

Berat: 159g

Material Bodi: Kaca

Dimensi (W x H x D): 152.9 x 72.7 x 7.4mm

Kapasitas Baterai: 3340mAh

Charging: Fast Charging

CPU: Kirin 710 (12 nm)

Prosesor Inti: Octa Core

Sistem Operasi: Android

Versi OS: Android 10.***

Editor: Dea Pitriyani

Sumber: iprice

Tags

Terkini

Terpopuler