Berbekal Baterai 6000mAh, HP Xiaomi Poco M3 Bisa Dipakai Streaming YouTube dan TikTok Seharian

24 Januari 2022, 21:00 WIB
Berbekal Baterai 6000mAh, HP Xiaomi Poco M3 Bisa Dipakai Streaming YouTube dan TikTok Seharian /Xiaomi Indonesia/

MANTRA SUKABUMI - HP Xiaomi Poco M3 bisa dipakai seharian untuk nonton, streaming YouTube hingga main TikTok.

Untuk endukung hal tersebut, HP Xiaomi Poco M3 dibekali baterai besar berkapasitas 6000mAh.

Tak hanya besar di kapasitas baterai, HP Xiaomi Poco M3 pun memiliki memori internal yang cukup besar seperti pesaingnya yaitu Samsung Galaxy A12.

Baca Juga: Xiaomi Mi 11 Jadi Rekomendasi HP Flagship Harga Menengah, Simak Spesifikasinya

Inilah spesifikasi HP Xiaomi Poco M3 dan harga terbaru di Indonesia.

Rilis: Januari 2021 (di Indonesia)

Layar: IPS LCD

Ukuran layar: 6.53 inci,

Resolusi layar: 1080 x 2340 piksel

Pelindung layar: Gorilla Glass 3

Chipset: Qualcomm SM6115 Snapdragon 662 (11 nm) dengan Android 10 MIUI 12

CPU: Octa-core (4x2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4x1.8 GHz Kryo 260 Silver)

GPU: Adreno 610

RAM: 4GB/6GB

Memori internal: 64GB/128GB

Dimensi: 162.3 x 77.3 x 9.6 mm

Baca Juga: Spesifikasi OPPO Find X dan Xiaomi Mi Note 10 Pro, HP Gaming Premium Handal yang Sama-sama Bawa RAM 8GB

Berat HP: 198 gram

Kamera depan: 8MP

Kamera utama: Triple camera, 48 MP, f/1.8, (wide), 2 MP, f/2.4, (macro), 2 MP, f/2.4, (depth)

WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot

Bluetooth: 5.0, A2DP, LE

Kapasitas Baterai: 6.000 mAh

Pengisi daya: Fast Charging 18W

Fitur: Sensor sidik jari, Gorilla Glass 3

Pilihan warna: Cool Blue, POCO Yellow, Power Black

Dikutip mantrasukabumi.com dari iprice, harga HP Xiaomi Poco M3 dibanderol antara Rp 1.749.000 - Rp 5.010.000 dari 1047 penjual di Amazon, Lazada & 4 merchant lainnya.

Demikian spesifikasi HP Xiaomi Poco M3 dan harga terbaru di Indonesia.***

Editor: Nahrudin

Sumber: iprice.co.id

Tags

Terkini

Terpopuler